Danrem 081/DSJ Gelar Syukuran Kenaikan Pangkat

Senin, 8 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MADIUN I detikkasus.com – Korem 081/DSJ menggelar acara syukuran kenaikan pangkat, bertempat di Pendopo Jenderal Sudirman, Jl. Pahlawan No. 50 Kota Madiun, Jawa Timur, Jumat (5/4/19).

Danrem 081/DSJ Kolonel Inf Masduki, S.E., M.Si. dalam sambutannya kembali menyampaikan selamat kepada seluruh anggotanya yang berhasil mendapatkan kenaikan pangkat.

Baca Juga:  Korem 081/DSJ Lepas 30 Prajurit Terbaiknya Yang Tergabung Dalam Satgas Apter

“Kita patut bersyukur atas kenaikan pangkat yang kita dapat dan yang tidak kalah penting adalah bahwa dengan kenaikan pangkat berarti mengandung konsekuensi logis terhadap pengabdian, tugas dan tanggung jawab yang lebih dibanding sebelumnya,” ungkapnya.

Baca Juga:  Babinkamtibmas Sembiran Melaksanakan Tatap Muka Dengan Kadus dan Berikan Pesan Kamtibmas

Ia berharap, dengan kenaikan pangkat itu semoga menjadi berkah bagi diri sendiri dan keluarga serta dapat memacu semangat dalam bekerja.

Kolonel Inf Masduki juga meminta untuk berterima kasih atas perhatian dan pengorbanan yang diberikan oleh istri sebagai Persit dalam mendukung suami guna melaksanakan tugas sehari-hari sebagai Prajurit TNI.

Baca Juga:  Ramdhan Berkah, Satlantas Polresta Madiun Bagikan Helm dan 2900 Takjil

“Tentunya tanpa dukungan dari istri-istri kita, kita tidak akan bisa berhasil dan seperti sekarang ini, merekalah yang telah berjasa besar dalam kehidupan dan karir kita selama ini,” tandasnya.(Anang Sastro).

Berita Terkait

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Panen Perdana Padi Metode TOT di Pringsewu, Hemat Biaya Tanam 40%
Mafia BBM Ilegal Beroperasi di Teluk Betung, Diduga Rugikan Negara
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Kamis, 26 September 2024 - 14:34 WIB

Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Jumat, 20 September 2024 - 14:13 WIB

Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.

Berita Terbaru