Danramil 0816/18 Sedati Hadiri Acara Kopdargab dan ILS Korcam Sedati

Senin, 8 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Sidoarjo – Ratusan netizen dari berbagai komunitas di Jawa Timur ‘ngumpul’ di acara Kopi Darat Gabungan (Kopdargab) ke X dan Anniversary Info Lantas Sidoarjo (ILS) Korcam Sedati ke II di Pendopo Kecamatan Sedati, Minggu (07/07/2019).

Hadir dalam acara yang dikemas dengan santunan anak yatim dan bertema Indahnya Tertib Berlalulintas dan Perangi Berita Hoax itu, Camat Sedati Abu Dardak,Danramil Sedati, Kapolsek Sedati, dan tamu undangan lainnya.

Baca Juga:  Babinsa Koramil 0816/12 Prambon yang selalu Turut Hadir Di Acara Rapat Pemilihan RW di Desa Binaanya

M. Sofyan Ali, Ketua Umum ILS, acara ini digelar untuk menyatukan tekad dalam bermedia sosial yang baik, taat berlalu lintas dan lainnya.

“Saya bersyukur tekad bulat ini akhirnya direspon secara baik. Buktinya semua perwakilan komunitas netizen yang banyak memiliki anggota di media sosial, hadir di acara ini,” katanya.

Baca Juga:  Tim Wasev Mabes TNI Kunjungi TMMD 106 Kedesa Kupang.

Camat Sedati dalam kesempatan sama mengaku gembira banyak komunitas netizen yang bersatu memberantas berita hoax, berbau SARA dan pornografi serta lainnya.

“Saya senang di Sedati ada komunitas netizen seperti ILS yang bertekad bersama pemerintah dalam memerangi berita hoax dan kejahatan lainnya dalam media sosial,” terang Danramil 0816/18 Sedati Kapten Inf Ghopur Urokhim.
Dia menambahkan, banyak orang maupun lainnya yang dirugikan dengan munculnya berita-berita di media sosial dan lainnya,sambung Danramil Sedati.

Baca Juga:  Peringati HUT Bhayangkara ke-74, Komandan Menbanpur 2 Mar Kunjungi Satbrimob Polda Jatim

Berita Terkait

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024
Hari Ini Truk Tambang Mulai Beraktivitas Usai Penghentian Sementara, Tindak Tegas Bila Melanggar
DPD GWI Jateng, Mulai Membentuk Kepengurusan DPC Di Berbagai Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Jumat, 15 November 2024 - 21:26 WIB

80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.

Jumat, 15 November 2024 - 21:25 WIB

SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terbaru