Danpuslatpurmar 4 Purboyo Menerima Kunjungan Kerja Dandim 0818/Malang-Batu

Selasa, 9 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Malang

Dispen Kormar (Malang) – Komandan Pusat Latihan Pertempuran Marinir (Puslatpurmar) 4 Purboyo Ltk Mar Rofik Anwar, M.Tr (Hanla) menerima kunjungan Kerja

Komandan Komando Distrik Militer (Dandim) 0818/Malang-Batu

Letkol Inf Yusuf Dodi Candra S.I.P. M.I Pol beserta rombongan di Mako Puslatpurmar 4 Purboyo, Selasa (09/02/2021)

Dalam sambutannya Danpuslatpurmar 4 Purboyo mengucapkan terima kasih atas kunjungan Dandim beserta rombongan. Pada kesempatan tersebut Danpuslatpurmar 4 Purboyo

menyampaikan, Puslatpurmar 4 Purboyo merupakan daerah latihan Korps Marinir TNI AL digunakan latihan rutin setiap tahun diselenggarakan oleh Lembaga Pendidikan (Lemdik) TNI AL, maupun latihan dari satuan-satuan tempur jajaran Korps Marinir sendiri.

Baca Juga:  Sinergi TNI-POLRI Bersama Masyarakat Bersihkan Pantai.

“Saat ini kita sedang fokus menyiapkan kegiatan Pembaretan Tamtama Remaja Korps Marinir dan Rapat Komando (Rako) dan Apel Komandan Satuan (Aks) Jajaran Korps Marinir yang akan dikunjungi langsung oleh Bapak Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal),” jelasnya.

Baca Juga:  Sosialisasi AKREDITASI Paud Dan PNF BAN PAUD Dan PNF Provinsi Jawa Timur Tahun 2019

 

Diakhir kunjungannya Dandim 0818/Malang-Batu mengucapkan terima kasih atas sambutan hangat Danpuslatpurmar 4 Purboyo beserta perwira stafnya berharap saling mendoakan semoga kegiatan kedepan dapat berjalan lancar, aman dan sukses serta semuanya diberikan kesehatan di masa pandemi covid 19 ini. “Semoga silaturahmi ini sebagai wujud kekompakan dan sinergitas institusi TNI di wilayah Malang dalam rangka mendukung tugas pokok TNI”, harapnya.

Baca Juga:  Menilai Ketidakdewasaan Berdemokrasi Dalam Pilpres 2019.

 

 

Turut Hadir dalam rombongan Dandim; Kpt (chb) Mulkamsiril ( Pasiops Dim 0818), Kpt (Chb) Kacung (Pasintel Dim 0818), Kpt (Arm) Murdiono (Danramil 12/Bantur).

Turut menyambut; Mayor Mar wawan ( Pasiops ), Mayor Mar Wiratmoyo ( Pasmin ), Mayor Mar Nanang S ( Dandentih Opstrad ), Kpt Mar Agus W (Dandemlat Plp), Ltt Mar Andi B. (Dantonma), Ltt Mar Purwoko (Dantim demlat) dan Ltd Mar Indra (Dantim menembak).

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru