Dandim 0802/Ponorogo Pimpin Upacara Pemakaman Salah Satu Anggota TNI Putra Terbaik Ponorogo Yang Meninggal

Minggu, 23 September 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

JAWA TIMUR – PONOROGO, detikkasus.com,- Dandim 0802/Ponorogo pimpin Upacara pemakaman salah satu anggota terbaik asli Ponorogo yang meningal. “Atas nama Bangsa dan Negara Indonesia serta Tentara Nasional Indonesia, dengan ini mempersembahkan kepada persada bumi pertiwi jasa dan raga almarhum Kopka Suyitno, Demikian sepenggal teks Apel Persada yang dibacakan oleh Dandim 0802/Ponorogo, Minggu (23/9/2018).

Upacara Pemakaman Militer Almarhum Kopka Suyitno anggota Yonarmed 6/Kostrad, yang merupakan salah satu putra terbaik Kabupaten Ponorogo yang mengabdikan diri sebagai anggota TNI yang bertugas di Makasar tersebut, Pemakamannya dilaksanakan di TPU Desa Ngrandu Kecamatan Kauman Kabupaten Ponorogo yang merupakan kampung halaman Kopka Suyitno.

Baca Juga:  Pemkab Sergai Gelar Peringatan Hari Anak Nasional Tahun 2019

Hadir dalam Upacara Pemakaman Militer Almarhum Kopka Suyitno antara lain, Dandim 0802/Ponorogo Letnan Kolonel Inf Made Sandy agusto didampingi Ketua Persit KCK Cabang XVI Dim 0802/Ponorogo, para Perwira Staf dan Danramil jajaran Kodim 0802/Ponorogo, Pasi Intel Yonarmed 6/Kostrad Lettu Arm Galang Adiwijaya, dua SST anggota Kodim 0802/Ponorogo, jajaran Pengurus Persit KCK Cabang XVI Dim 0802/Ponorogo, Bhabinkamtibmas Polsek Somoroto, keluarga serta sanak saudara Almarhum Kopka Suyitno.

Dalam sambutannya, Dandim 0802/Ponorogo menyampaikan bahwa, panas terik siang hari ini mengantarkan jenazah Almarhum Kopka Suyitno, dapat kita saksikan bersama bahwa Sang Merah Putih selalu mengiringi langkah Prajurit Perkasa ini hingga liang lahatnya, hal ini membuktikan pengabdiannya kepada NKRI hingga akhir hayatnya.”Terang Dandim 0809/Ponorogo, Letnan Kolon Inf Made Sandy Agusto.

Baca Juga:  Kolonel Inf Masduki Sampaikan Kebanggaannya Sebagai Prajurit Infanteri

Lebih lanjut Dandim 0802/Ponorogo, Made Sandy, berpesan kepada keluarga dan anak Almarhum Kopka Suyitno, teruskan perjuangan Kopka Suyitno guna melanjutkan cita-citanya dan dharma baktinya kepada Bangsa dan Negara.” Pesan Dandim 0802/Ponorogo.

Dandim 0802/Ponorogo selain mengikute Upacara militer pemakaman Akaman menyampaikan kepada perwakilan anggota Yonarmed 6/Kostrad, “Sampaikan salam saya kepada keluarga besar Yond armed 6/Kostrad, sampaikan bahwa Prajurit terbaik ini telah dimakamkan secara militer dengan lancar dan saya mohon untuk tetap mendoakan Almarhum Kopka Suyitno.” Pesannya.

Baca Juga:  PEMPROP DAN PEMKOT TUTUP MATA RUMAH BAITULLOH DAN WARGA JADI KORBAN PROYEK APARTEMEN PERCONTOAN KOTA SEMARANG

Suasana haru yang diiringi tangis lirih dari sebagian pengiring jenazah Almarhum Kopka Suyitno, saat Dandim 0802/Ponorogo Letnan Kolonel Inf Made Sandy Agusto yang didampingi oleh Ketua Persit KCK Cabang XVI Dim 0802/Ponorogo Ny. Winda Made Sandy Agusto menyerahkan Sang Merah Putih, tirai peti jenazah Almarhum Kopka Suyitno kepada putra Almarhum, Hessa Anta Maulana untuk disimpan sebagai lambang pengabdian Almarhum hingga akhir hayatnya.(IKP/Anang Sastro).

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB