Dana Desa Gedung Aji Diduga Menjadi Sandiwara 

Detikkasus.com |Tulang Bawang – Lampung

Kampung gedung aji Kecamatan gedung aji Lama Kabupaten tulang bawang Peropinsi Lampung.

Dana Desa yang di kucurkan dari pemerintah pusat untuk mensejahterakan  masyarakat di pedesaan lebih baik lagi,

Selain bisa bermanfaat juga bisa dirasakan masyarakat setempat.

16 Januari 2020 Husen menuturkan ke media ini.

Dana desa dikampung gedung aji ini diduga ada sandiwara untuk kepentingan peribadi bukan kepentingan masyarakat.

Sangat disayangkan hal tersebut jauh dari harapan masyarakat kampung gedung aji ini dari tahun ke tahun yang mana dana desa tersebut diduga dijadikan  sandiwara.

Baca Juga:  Bagi Penerima BLT Tidak Hadir Karena Sakit, BLT nya Diantar Langsung 

Pasalnya salah satu contoh dana desa tahun 2017,Operasional kantor desa diduga fiktif dikarnakan kantor nya blum jadi tapi sudah di anggarkan nya ratusan juta rupiah.

Selain itu bangunan Sumur bor yang Sipatnya membangun bukan perehapan tapi dilapangan ada berapa titik yang melakukan perehapan bukan pembuatan baru.

Tetapi dianggarkan sebesar jumlah angaran pembuatan yang baru.

Baca Juga:  Dusun Semampir Terima Hewan QUR'BAN Dari BMH Sidoarjo

Selain itu ada 4 titik  yang di anggarkan nya. ratusan juta rupiah namun saat ini sumur bor tersebut  tidak bisa di rasakan manfaat nya oleh warga.

Dikarenakan sumber air yang dikeluarkan Berbau tidak sedap.

Dilanjutnya dana desa di tahun 2019 diduga banyak penyimpangan atau fiktif bak menyusun sandiwara di naskah ada di panggung tiada.

Seperti yang di sampai kan ketua BPD/BPK gedung aji Toni majid ke awak media melalui pesan singkat,Selasa 14/Jan/2020.

Baca Juga:  Kabar Baik, 4 Pasien Positif Covid-19 di Tuban Sembuh

Bahwa sampai saat ini diri nya enggan menanda tangani Apbkam 2019 baik Apbkam murni maupun perubahan,dikarna kan Apbkam tersebut diduga banyak penyimpangan,selain diduga fiktif juga tidak transparan tegas nya Husen.

Sampai berita ini ditayangkan kepala kampung abdul hamid belum bisa di konfirmasi terkait dugaan Korupsi Kolusi dan Nepotisme.

Diharapkan pemerintah menggala kabupaten tulang bawang lampung untuk menindak lanjuti dugaan sandiwara tersebut yang sampai saat ini belum ada ke tuntasan. Aptori/bambang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *