Puri – Mojokerto, Detikkasus.ccom – Pada hari Selasa tanggal 20 Juni 2017 pukul 16.30 WIB di depan pabrik karet PT. Bumi Nusa Makmur (BNM) Desa Medali Kecamatan Puri Kabupaten Mojokerto telah dilaksanakan buka bersama dan pengajian sebagai penanggung jawab Bpk. Miftahudin (Kades Medali).
A. Hadir dalam kegiatan tersebut sekira 500 orang antara lain:
1. Danramil 0815/04 Kapten Inf Eko Wahyudi dan Anggota.
2. Kades medali Sdr.
Miftahudin.
3. Sdr. H. Rukaini (Ketua ranting NU Ds. Medali).
4. Ketua BPD Sdr. Abd malik
5. Sdr. KH. Abdul Khodir (Toga Ds. Medali)
6. Anggota BPD medali 10 orang.
7. Sdr. Akip Ma’rufin SH (Ketua MPL DS. Medali).
8. Gus Zaen Ma,arif (Tokoh masyarakat).
Adapun susunan acara sebagai berikut:
1. Pembukaan oleh panitya acara.
2. Pembacaan Sholawat Nabi.
3. Pembacaan Istigosah oleh Sdr. H. Khoiri dan
Sambutan oleh Sdr. Gus Zaen Ma,arif (Tokoh masyarakat) yang intinya: Pertemuan ini adalah jalan menuju Kemerdekaan dari permasalahan masyarakat yaitu dari bau tidak sedap pabrik karet.
Kedua mudah-mudahan do’a kita yang kita ucapkan tiap hari di hijabahi oleh Allah SWT.
5. Kultum oleh Sdr. KH. Abdul Khodir yang intinya sebagai berikut :
a. Yang menjadikan kita mati bukan karena kurang makan kurang minum akan tetapi bau yg menyengat dari pabrik dibelakang saya ini.
b. Semenjak 3 bulan terakhir ini setelah pabrik di jaga masyarakat warga Medali tidak ada yang meninggal dunia karena bau menyengat seperti dulu karena pabrik sudah tidak berproduksi lagi.
6. Do’a oleh Sdr. H. Kadir Jaelani.
Pada pukul 17.29 WIB waktu adzan maghrib tiba dilanjutkan buka bersama dan shalat maghrib berjamaah, Dan kegiatan selesai dengan tertib, lancar aman dan kondusif.
CATATAN dari Muskika setempat: Muspika dan Anggota sudah kordinasi denga Kades untuk dapatnya tidak mengibarkan bendera merah putih mulai bebuk pagi Rabu 21 Juni 2017 sampai dengan 1 minggu kedepan dan dapat diterima.
Hal senada dalam acara sambutan Kades Medali juga sudah dihimbau untuk tidak mengibarkan bendera merah putih.
Kegiatan tersebut laporannya ditembusankan kepada Yth: 1. Kasdim. 2. Pabung. 3. Pasi Intel dan Danunit Intel. 4. PA. Siaga. (Priya).