Dalam peringatan hari Kesehatan nasional yang ke-55 tahun 2019 Kabupaten Madiun mengadakan acara lomba balita

Selasa, 29 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Madiun – Ketua TP PKK Ibu Penta Lianawati Ahmad Dawami mengajak para ibu balita untuk memberikan gizi yang baik kepada anak-anak agar terhindar dari stunting, hal tersebut disampaikan pada saat lomba balita tingkat kabupaten madiun, pendopo muda graha, senin 28/10/2019

Pada sambutannya menyampaikan bahwa stunting adalah suatu kondisi dimana tinggi badan seseorang ternyata lebih pendek dibandingkan tinggi badan orang lain pada umumnya yang seusia. Dampak dari adanya stunting antara lain adalah adanya penurunan daya serap atau daya pikir seseorang sehingga dapat menurunkan prestasi dan kapasitas belajar. Stunting dapat dicegah dengan pemberian ASI dan makanan pendamping ASI, akses air bersih yang cukup, akses sanitasi, pemenuhan gizi bagi ibu hamil dan ibu menyusui, serta memantau pertumbuhan balita di Posyandu setiap bulan.
Beliau menyambut baik dilaksanakannya lomba balita sejahtera Indonesia sebagai upaya untuk meningkatkan status gizi balita. Masalah gizi pada umumnya disebabkan antara lain karena ketidakmampuan secara ekonomi ketidaktahuan tentang gizi dan kebiasaan makan yang salah atau biasanya disebut dengan pola asuh yang salah. Pendidikan gizi masyarakat merupakan salah satu cara untuk meningkatkan pengetahuan sikap dan menciptakan perilaku masyarakat hidup sehat dengan gizi seimbang.
Pada kesempatan ketua TP PKk meminta kepada seluruh ketua tim penggerak PKK Kecamatan untuk Membina dan mendukung kegiatan Posyandu sehingga terwujud anak yang sehat seperti harapan kita. hal ini sesuai dengan tema hari kesehatan nasional ke 55 tahun 2019 yaitu “generasi sehat Indonesia unggul”. Akhirnya saya mengucapkan selamat mengikuti kegiatan lomba balita Sejahtera dan dan saya nyatakan dibuka secara resmi.(Handri/Anang Sastro).

Baca Juga:  Korem 081/DSJ Gelar HUT Ke-73 Persit KCK

Berita Terkait

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024
KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat
Nurul Alfida Fakultas Hukum UBB Angkat Bicara Soal Pengamen Di Jalanan
“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia
Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:30 WIB

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024

Minggu, 17 November 2024 - 17:07 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 November 2024 - 12:25 WIB

Nurul Alfida Fakultas Hukum UBB Angkat Bicara Soal Pengamen Di Jalanan

Minggu, 17 November 2024 - 11:57 WIB

“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB