Ciptakan Kondisi yang Kondusif Dijalan Raya Polsek Busungbiu Rutin Menggelar Razia Kendaraan Bermotor

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkaaua.com – Jajaran Kepolisian Sektor Busungbiu Polres Buleleng kembali menggelar Razia Kendaraan Bermotor di Jalur Singaraja – Pupuan tepatnya diwilayah Banjar Dinas Kelod Desa Busungbiu. Sabtu (23/06/2018) siang.

Baca Juga:  Prabowo; “Jokowi Bekerja Untuk Kepentingan Bangsa dan Rakyat Indonesia”

Razia kendaraan bermotor dilaksanakan oleh anggota Polsek Busungbiu dibawah kendali Kanit Binmas Ipda I Wayan Sumawan selaku perwira pengendali (padal).

Selain memeriksa kelengkapan surat-surat kendaraan bermotor dan SiM, petugas juga memeriksa tas, bagasi kendaraan, kolong jok dan barang-barang yang diangkut /muatan.

Baca Juga:  Demi Tunas Muda dan Bangsa Kasat Resnarkoba Polres Blora Rela Blusukan ke Sekolah Sekolah | Reporter : Zainul Arifin

Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H. Saat dihubungi melalui sambungan telepon mengatakan “disamping intuk meningkat disiplin masyarakat dalam berlalulintas, razia kendaraan bermotor ini juga bertujuan untuk mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan dan mencegsh masuknya narkoba maupun barang-barang terlarang kewilayah Kecamatan Busungbiu, “ungkapnya singkat.(Ryu)

Baca Juga:  Di Tipu Oleh Mantan Lurah Gelang, Direktur Moderland Laporkan Mantan Lurah Ke Polresta Sidoarjo

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *