Cegah Kemacetan di Simpang Pasar Kebon Lantas Polsek Singaraja Lakukan Pengaturan

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Mencegah terjadinya kemacetan arus lalu lintas dipagi hari, serta sekaligus dapat memberikan pelayanan keamanan dan kenyamanan pada pengendara ataupun Masyarakat yang melakukan aktifitas dijalan, Polsek Singaraja sebar personilnya dijalan untuk melaksanakan Pengaturan lalu lintas (Pam Jalur)

Baca Juga:  Giat Masyarakat dan Pelajar Menjadi Atensi Dengan Pengaturan Pagi

Seperti pada hari Selasa, (20/11) pukul 06.30 wita pagi tadi, Personil Lantas Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng melaksanakan Pengaturan dijalan Surapati, tepatnya simpang jalan masuk menuju Pasar Kebon Singaraja.

Adapun tujuan dari kegitan Pengaturan tersebut adalah untuk memberikan rasa aman dan nyaman pada Masyarakat maupun pengendara kendaraan, serta sekaligus menceggah terhadinya kemacetan arus lalu lintas yang sisebabkan oleh padatnya jumlah kendaraan ataupun Masyarakat yang melaksanakan aktifitasnya pada pagi hari.

Baca Juga:  Viktor Sirait : Infrastruktur Dan Tugas Panggilan Pelayanan Membangun Indonesia Maju”.

“Dengan menurunkan personil dari unit Lantas kejalan untuk melaksanakan Pengaturan harapannya kami dapat memberikan pelayanan yang terbaik kepada Masyarakat, serta sekaligus berupaya mencegah terjadinya kemacetan lalu lintas pada pagi”, kata Kapolsek Singaraja KOMPOL A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M. (TAM)

Baca Juga:  Pawas dan Anggota Berikan Pengamanan dan Himbauan Kepada Club Mobil Yang Melaksanakan Istirahat di Pura Ponjok Batu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *