Caleg Nomor Urut 2 dari Partai Nasdem Dedi Ariyanto penuhi Panggilan Bawaslu Tanjab Barat

Kamis, 7 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Barat l Detikkasus.com – Calon anggota legislatif nomor urut 2 Dedi Ariyanto dari partai Nasdem kabupaten tanjung Jabung Barat.7/3/2024 kamis sore .penuhi panggilan Bawaslu.

Terkait tindaklanjut laporan caleg nomor urut 2 ke Bawaslu beberapa waktu lalu, tentang dugaan pidana pemilu yang dilakukan oknum ketua PPK kecamatan Tebing Tinggi, kabupaten Tanjab Barat, Dedi Ariyanto kembali memenuhi panggilan Bawaslu kabupaten.

Baca Juga:  Ribuan Massa Pendukung UAS Katamso hadir di Peresmian Posko Kopaska Tebing Tinggi

” Benar hari ini kami memenuhi panggilan Bawaslu guna menghadirkan saksi-saksi yang dibutuhkan pihak Bawaslu, ” kata Dedi.

Ia juga menjelaskan, pihaknya siap menghadirkan saksi-saksi yang di butuhkan Bawaslu dalam mengungkap laporan tentang dugaan kecurangan pemilu yang dilakukan oleh caleg nomor urut 8 (MLD) saat pileg 14 Pebruari lalu.

Baca Juga:  Ratusan Mahasiswa Muhammadiyah Serbu Gedung Pemkab Lamongan

” Kami siap menghadirkan berapa saja saksi yang dibutuhkan Bawaslu dalam mengungkap kecurangan tersebut, kapan saja di perlukan kami siap menghadirkan, ” terangnya.

Saat ditanya sejauh mana progres laporan yang sudah di masukan ke Bawaslu.

” Alhamdulillah sampai saat ini terus berproses, dan menurut pihak Bawaslu, besok sudah mulai pemanggilan saksi, ” pungkasnya.

Baca Juga:  Polsek Seruway Gelar Jum'at Curhat, Ini Hasilnya

Sayangnya hingga berita ini diterbitkan belum pihak PPK kecamatan Tebing Tinggi belum dapat dikonfirmasi terkait laporan caleg nomor urut 2 Dedi Ariyanto dari partai Nasdem ke Bawaslu.

Demikian juga MLD caleg nomor urut 8 yang di sebut-sebut melakukan politik uang bekerjasama dengan ketua PPK kecamatan Tebing Tinggi juga belum dapat dikonfirmasi.

(Tim)

Berita Terkait

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur
DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 
Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu
Bentuk UPTD PPA, Komitmen Pemkab Cirebon Lindungi Perempuan-Anak dari Kekerasan
Seruan Pj Bupati Cirebon Saat Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 12:57 WIB

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:05 WIB

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:50 WIB

Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:23 WIB

DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:03 WIB

PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB