Bupati Sidoarjo Serahkan SK Pensiun  149 PNS

Rabu, 23 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkkasus.com|Sidoarjo – Setiap periode dalam satu tahun terdapat PNS yang memasuki masa Purna Tugas di lingkungan Pemkab Sidoarjo.Untuk itu, sebagai tanda penghormatan PNS yang memasuki  masa Purna Tugas periode November 2019 – Januari 2020, diundang di pendopo Delta Wibawa  pagi ini, Rabu (23/10) untuk menerima SK Pensiun dan tali asih.
Kepala BKD Sidoarjo Rido Prasetyo, S.STP, MAP melaporkan bahwa pelepasan PNS yang purna tugas sebagai ungkapan terima kasih Pemkab Sidoarjo atas kerja keras dan  pengabdiannya kepada Pemkab Sidoarjo.

Baca Juga:  Malam Resepsi HUT RI Ke 74 di Kelurahan Tambakkemerakan Kec. Krian-Sidoarjo

Jumlah PNS yang memasuki masa pensiun periode November 2019 – Januari 2020 sejumlah 149 PNS.  Secara terperinci PNS yang pensiun di bulan November 2019 sebanyak  52 orang, Bulan Desember 2019 sebanyak 44 Orang dan di Bulan Januari 2020 sebanyak 53 orang.

“Layanan kepegawaian termasuk proses pensiun dan klaim tabungan hari tua, tidak ada pungutan dalam bentuk apapun karena ini adalah komitmen BKD dalam memberikan layanan kepegawaian,” jelasnya.
Menurut Ridho, bahwa untuk mengurus pensiun  tidak perlu datang ke kantor Taspen di Surabaya, cukup di BKD saja. PT Taspen dan BKD Sidoarjo telah bekerjasama untuk kemudahan kepengurusan pensiun.

Baca Juga:  Tegaskan Peranan, PP TANGGAMUS Harapkan Laporan Terkait Koyim Harus Segera Tuntas dan Ada Kepastian Siapa Dalang dan Tersangka

Kepala Bidang Keuangan PT Taspen Surabaya, Asrun, menjelaskan tentang hak yang akan diterima oleh PNS yang pensiun. Hak pensiun salah satunya  adalah Tabungan Hari Tua, tentunya bisa diklaim kalau administrasinya dipenuhi. Pensiun pertama akan diterima tepat tanggal 1, meskipun itu hari libur.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Pegadungan Tatap Muka dengan Warga Pegadungan Sampaikan Himbauan Pileg dan Pilpres Damai

“Pensiun ini masanya tidak terbatas seumur hidup bapak/ ibu, jika masih ada istri/ suami diteruskan ke pihak ahli waris, atau anak yang masih fase sekolah,” jelasnya.

Sementara bupati Sidoarjo H. Saiful Ilah, S.H, M.HUM, berpesan kepada PNS yang memasuki pensiun untuk tetap semangat meneruskan pengabdian kepada bangsa dan negara tentunya dengan lingkungan dan cara yang berbeda. (Sulton/eny)

Berita Terkait

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 16:11 WIB

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB