Bupati Sambas Meresmikan Festival Durian Oleh TVRI Kalbar Oktober 25, 2023

Rabu, 25 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMBAS I Detikkasus.com -, Bupati Sambas Satono membuka Festival Durian Lumbang di lapangan sepak bola Desa Lumbang, Selasa (24/10/2023).
Satono meresmikan festival dengan ditandai pengupasan berbagai jenis Durian yang dipamerkan.

Ia kemudian memberikan penilaian untuk Durian yang memiliki rasa yang legit dan tekstur tebal.

Baca Juga:  Kunjungi Lokasi Banjir dan Bagikan 3.000 Nasi Bungkus, Ini Himbauan Kapolres Ke Masyarakat

Satono mengatakan, Festival Durian Lumbang harus terus dijadikan gawai tahunan.

“Kedepan gawai ini harus dilanjutkan, untuk menghandle kegiatan ini jangan hanya pihak Pemerintah Desa Lumbang karena tidak akan mampu, perlu sinergi dengan berbagai pihak,” katanya.

Dia mengaku senang adanya kegiatan festival Durian untuk mengenalkan potensi Durian.

Baca Juga:  Ada Apa sebenar Dengan Leasing BAF " Saya Mau menyelesaikan Pembayaran Lunas Ko saya di lempar Seperti Bola ???

Tidak hanya itu, Lumbang sendiri kata Satono desa penyangga.

“Saya senang ada kegiatan seperti ini. Lumbang merupakan desa penyangga, Kota Sambas jika kita bisa umpamakan apabila tidak ada Lumbang, kota Sambas tidak akan hidup,” ujarnya.

Baca Juga:  Sosialisasi Polah Asuh Anak Di Era Globalisasi Desa Mojowangi

Pasalnya kata dia, masyarakat Lumbang merupakan mayoritas bekerja di pasar Sambas.

“Jadi kalau tidak ada masyarakat Desa Lumbang, karena sebagian besar yang menjaga dan beraktivitas di pasar itu masyarakat Lumbang,” ungkapnya.

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Kab. sambas

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB