Bupati Saksikan Penandatanganan NPHD antara Polres dan Sat Pol-PP Tanjabbar

Rabu, 8 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Barat l Detikkasus.com – Pemkab Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol-PP) bersama Polres Tanjab Barat melakukan Penandatangan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) dalam rangka Dukungan Penyelenggaraan Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2024, Rabu (08/05/24).

Penandatanganan NPHD ini disaksikan langsung oleh Bupati Tanjabbar Dr. H. AnwarSada, M.Ag, Sekretaris Daerah, Inspektorat, BKAD dan Kabag Hukum yang bertempat di Mapolres Tanjab Barat.

Baca Juga:  Memperingati HUT Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69, Polres Tanjab Barat Menggelar Lomba Becak Hias

Dalam kesempatan tersebut Bupati mengatakan, perjanjian kerjasama ini merupakan bentuk kepedulian Pemkab Tanjabbar terhadap penyelenggaraan Pilkada dan bentuk komitmen bersama dalam mendukung kesuksesan pelaksanaan Pilkada 2024.

Baca Juga:  Dugaan Penyekapan PRT dan Ada Barang yang Digelapkan Milik Korban oleh Nzr

“Sehingga semua tahapan Pilkada dapat terselenggara dengan aman, tertib dan lancar serta mendapatkan hasil yang terbaik untuk kita semua,” tutur Bupati.

Anwar Sadat menambahkan, pelaksanaan Pilkada tahun 2024 ini perlu sinergi yang baik antara pemerintah daerah dan pihak pendukung lainnya dalam hal ini Polres Tanjab Barat sebagai elemen utama dalam pengamanan dan menjaga ketertiban pelaksanaan Pilkada tahun 2024.

Baca Juga:  Bupati beri Atensi Pemdes Jati Emas agar Waspada Penggunaan APBDesa

Salah satu bentuk komitmen daerah Kabupaten Tanjabbar Barat adalah dengan memberikan bantuan berupa dana hibah yang sesuai dengan pengajuan kebutuhan dan telah melalui berbagai macam tahapan serta proses untuk sampai kepada hasil akhir. (BEN)

Berita Terkait

Grand Opening KOPI Ja~di Manjakan Konsumen Dengan Promo Spesial
Adi Erlansyah Timbun Jalan Rusak di Pekon Buluk Sari, Bukti Kepedulian untuk Masyarakat
RSUD Daud Arif Kualatungkal, Minim Sarana.Prasarana Warga :Saran pihak RSUD Tambah Kursi Roda
Ribuan Pendukung Adilah Nomor Urut 2 Meriahkan Acara Ambyaran Bersama Total Musik 
TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah
Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024
37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:29 WIB

Grand Opening KOPI Ja~di Manjakan Konsumen Dengan Promo Spesial

Kamis, 21 November 2024 - 18:57 WIB

Adi Erlansyah Timbun Jalan Rusak di Pekon Buluk Sari, Bukti Kepedulian untuk Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 13:32 WIB

RSUD Daud Arif Kualatungkal, Minim Sarana.Prasarana Warga :Saran pihak RSUD Tambah Kursi Roda

Senin, 18 November 2024 - 07:48 WIB

Ribuan Pendukung Adilah Nomor Urut 2 Meriahkan Acara Ambyaran Bersama Total Musik 

Kamis, 14 November 2024 - 11:05 WIB

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB