Bupati Kaur Menghadiri Rakor Evaluasi Rastra

 

Detikkasus.com | Bengkulu Kabupaten Kaur, – Selasa 16 Oktober 2018 bertempat di Gedung serbaguna (GSG) Pemerintah Kabupaten Kaur di laksanakan kegiatan rapat koordinasi dan evaluasi penyaluran program bantuan sosial beras sejahtra (Bansos Rastra).

Kagiatan rakor dan evaluasi ini di hadiri oleh Bupati Kaur Gusril Pausi S.Sos, Wakil Bupati Kaur Hj. Yulis Suti Sutri SKm, Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kaur Sidarmin Tetap,Kabid Dinas Sosial provinsi Bengkulu Drs.Tarmizi Maliki, Camat dan Kepala Desa se-kabupaten Kaur, ketua tikor kecamatan se-kabupaten Kaur, pendamping bansos rastra (TKSK), pendamping sosial kecamatan.

Baca Juga:  Ciptakan Situasi Yang Kondusif Polsek Busungbiu Intensifkan Kegiatan Patroli Siang Hari

Rapat koordinasi bansos rastra tingkat kabupaten Kaur tahun 2018 bertujuan untuk membangun komitmen aksi Pemerintah Daerah khususnya dalam pelaksanaan program bansos rastra

Baca Juga:  Lakalantas Terjadi Di Jalan Raya Srono Desa Wonosobo | Detik Kasus Jawa- Bali.

Serta untuk merumuskan rencana aksi tim koordinasi bansos rastra di kabupaten Kaur dengan rencana aksi ini desa selaku pelaksana bansos rastra/BPNT di harapkan bisa merumuskan dan menetapkan hasil kesepakatan melalui rapat koordinasi sebagai dasar awal untuk melakukan aksi yang menyeluruh bagi tim koordinasi bansos rastra-BPNT

Baca Juga:  Pemkab Humbang Hasundutan Akan Memberikan Bantuan Sembako Untuk 15 Ribu KK Di Humbahas.

Pemerintah Pusat meluncurkan program bantuan sosial beras sejahtra (Rastra) bertujuan untuk mengurangi angka kemiskinan dan tingkat kesenjangan sosial di masyarakat. (Reza).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *