Bupati Kaur Diwakilkan Asisten Dua, Dalam Rangka Pembangunan Tapak

Kaur l Detikkasus.com – Dalam rangka rencana PLN akan membangun tapak tower di Kabupaten Kaur,pembangunan tapak tower diperhitungkan akan melintas di tanah masyarakat.

Pada hari ini Bupati Kaur H.Lismidianto.SH.MH diwakillan Asisten Dua Arsal Adelin.MPd Menghadiri acar Sosialisasi yang dipasilitasi dari PLN Palembang

Baca Juga:  Di Hadapan Jamaah Subuh Wagub Kalbar Pesan Tak Sia-Siakan Waktu

Sosialisasi dimaksut diantaranya mengenai Kompensasi Lahan yang akan di lintasi Kabel sarana prasarana Pembangunan Tapak Tower SUTT 150 KVA Manna -Bintuhan.

Baca Juga:  Pak Bupati, Sembilan Perangkat Daerah Kaur Belum Menampilkan Rencana Kerja

Sosialisasi ini sekaligus membahas mengenai rencana perhitungan ganti tanah dan tanam tumbuh yang akan dilintasi kabel,adapun untuk menentukan nilai ganti tanah tanam tumbuh pihak PLN menurunkan tim dari penilai KJPP(Kantor Jasa Pelayanan Publik).Dan akan dilanjutkan dengan survey kelapangan dalam menentukan kelayakan harga Demikian Arsal Adelin.MPd. (Reza)

Baca Juga:  Waspada Penipuan, Ada Akun Whatsapp Palsu Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Kabupaten Kapuas Hulu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *