Bupati Kaur Bersama Kepala Instansi Melaksanakan Sholat Idul Fitri Di Muara Sahung

Jumat, 15 Juni 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Provinsi Bengkulu – Kabupaten Kaur-, Jum’at tanggal 15 Juni 2018, pukul 07.30 sampai dengan pukul 08.30 wib di laksanakan solat idulftri 1439 H, Bertindak sebagai Imam sholat Idul Fitri Bapak Wahyu Dasi. M.si.

Solat idul fitri berjamaah bertempat di halaman kantor camat Muara Sahung di Hadiri oleh
Wakil Bupati Hj Yulius Suti Sutri Skm, Sekda H Nandar munadi S. Sos, Djamian Katmir Anggota DPRD Kab Kaur, Juhnan Hadi Anggota DPRD Kab Kaur, UFKPD Kab Kaur, Ketua MUI Wahyu Dasi, Camat Muara Sahung, Tokoh Agama, Tokoh adat dan masyarakat di Kecamatan Muara Sahung.

Baca Juga:  Dandim 0824 Jember Dalam Seminar GNB Mengajak Semua Pihak Untuk Lebih Memahami dan Mengamalkan Nilai-nilai Pancasila

Khatif menyampaikan
Dengan berkomandangnya takbir marikita menikmati hari kemenangan setelah sebulan penuh kita melaksanakan puasa Ramadhan.

Dalam sambutannya Bupati Kaur
Sesama umat muslim saling bersilaturrahmi dan saling bermaaf maafan.

Baca Juga:  Data Tak Sesuai Validasi 2018, Beberapa Kades Di Wilayah Widang Tolak BPNT.

Pada kesempatan yang mulia ini,saya ingin menyampaikan,tingkatkan kesabaran dan tawakal dalam menghadapi
berbagai ujian dan cobaan yang sedang dialami oleh bangsa indonesia pada umumnya, dan masyarakat Kabupaten Kaur

Mari kita lanjutkan kebiasaan-kebiasaan yang sudah kita
laksanakan selama bulan ramadhan, kita tingkatkan pemahaman keagamaan kepada keluarga kita, anak-anak kita jangan sampai mmendapatkan pemahaman keagamaan yang tidak sesuai yang
di contohkan oleh Baginda Rasulullah SAW.

Baca Juga:  Serah Terima Tugas Jaga Dalam Rangka Untuk Cek Kelengkapan Personil Jaga Siang

Pada hari ini saya atas nama pribadi dan keluarga dan sekaligus Kepala Pemerintah Daerah Kabupaten Kaur menyampaikan
selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1439 H, mohon maaf lahir dan batin, ujar Bupati Kaur Gusril Fausi. S.Sos
(Rza)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB