BUPATI BUKA RAKOR FORUM KADES

Detikkasus.com | Sei. Gelam, Rapat Koordinasi (Rakor) Forum Kades sekabupaten Muaro Jambi yang berlangsung pada Rabu(11/4) bertempat dikantor desa petaling jaya kecamatan sungai gelam dibuka langsung oleh Bupati Muaro Jambi Ibu Hj. Masnah Busyro SE,

Baca Juga:  Bentuk Kepedulian Bhabinkamtibmas Pejarakan Kunjungi Pengungsi

Rakor Forum Kades sekabupaten muaro jambi tersebut membahas tentang program percepatan pembangunan desa terutama pembangunan jalan.

Bupati Muaro Jambi Ibu Hj. Masnah Busyro SE, dalam sambutanya mengatakan dengan adanya Rakor Forum Kades ini bisa menampung semua permasalahan didesa, terutama permasalahan jalan, apalagi musim penghujan saat ini tambah memperparah kondisi jalan, untuk itu saya akan memfokuskan percepatan pembangunan jalan di kabupaten Muaro Jambi.

Baca Juga:  Ketua Warga Jaya Indonesia (WJI) Jateng Apresiasi Pembangunan Tanggul Laut Berjalan Lancar

Turut hadir dalam acara tersebut kepala dinas PMD, kapolsek, Babinsa, kepala bank jambi cabang sungai gelam, serta undangan lainnya. (Humas/ita).

Baca Juga:  Penumpang Kereta Api di Stasiun Bojonegoro Naik 10 Persen.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *