Bupati Bojonegoro dan Dandim 0813 Gowes Ceria Nglenyer

Minggu, 13 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro l Detikkasus.com – Kampanye hidup sehat sekaligus menikmati pemerataan pembangunan terus dilakukan Bupati Bojonegoro Anna Mu’awanah. Kali ini, bersama Dandim 0813 Letkol Arm Arif Yudo Purwanto, Bupati Anna gowes dari Desa Kalianyar Kecamatan Kapas hingga Desa Pancur Kecamatan Temayang.

Kegiatan Gowes Ceria Nglenyer yang dimulai pukul 05.15 WIB, Sabtu (13/2/2022) ini juga diikuti sekitar 60 orang. Diantaranya Danramil Kapas dan Sukosewu; Kapolsek Kapas dan Sukosewu; Camat Kapas dan Sukosewu; serta para kepala desa di Kapas dan Sukosewu.

Baca Juga:  Liga Santri Piala Kasad Tingkat Kodim Bojonegoro Siap Digelar

Dengan tetap menerapkan protokol kesehatan (prokes), rombongan gowes ceria nglenyer mengambil start di halaman Gedung Lemcandika Desa Kalianyar Kecamatan Kapas, menyusuri jalan cor Desa Tangjungharjo-Desa Kedaton- Sidodadi -Klepek hingga finish di Desa Pancur Kecamatan Temayang.

Baca Juga:  Pedagang Bojonegoro Penerima KPP Wilayah Baureno Belajar Digital Marketing

Saat gowes, Bupati Anna dan rombongan menyempatkan menyapa masyarakat yang berbelanja di Desa Tanjungharjo. Bupati mengimbau masyarakat yang belanja agar menjaga kesehatan dan senantiasa mematuhi protokol covid-19.

“Bagi masyarakat yang belum melaksanakan vaksin agar segera datang ke puskesmas terdekat untuk mendapatkan vaksin. Baik itu vaksin dosis 2, anak maupun vaksin lansia,” terangnya.

Baca Juga:  Partai Golkar gelar Deklarasi, Paslon UAS Katamso sampaikan Visi-Misi

Dalam kesempatan itu, Bupati Anna juga meminta masyarakat terus menjaga kesehatan dan menjaga kebersihan lingkungan pasar. “Dan juga sempatkan waktu untuk berolahraga,” terang Bupati.

Rombongan gowes Bupati, Dandim, Sekda dan sejumlah jajaran TNI/Polri tiba di Desa Pancur sekitar pukul 07.15 WIB. Gowes Ceria Nglenyer menjadi kegiatan rutin Bupati dan jajaran Forkopimda.(Imam)

Berita Terkait

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur
DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 
Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu
Bentuk UPTD PPA, Komitmen Pemkab Cirebon Lindungi Perempuan-Anak dari Kekerasan
Seruan Pj Bupati Cirebon Saat Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
DWP Kabupaten Cirebon gelar Bakti Sosial PMT untuk Anak Stunting

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:05 WIB

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:50 WIB

Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:23 WIB

DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:03 WIB

PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 

Selasa, 29 Oktober 2024 - 16:24 WIB

Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu

Berita Terbaru

Uncategorized

Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun

Kamis, 31 Okt 2024 - 23:16 WIB