Bupati Bojonegoro Anna Muawanah, Beri Penguatan Kapasitas perangkat Desa kecamatan Sekar dan Gondang

Detikkasus.com | Provinsi Jatim kabupaten Bojonegoro kecamatan Sekar ,sabtu 23/02/2019 sekira pukul 15 00 wib Bupati Bojonegoro Anna Muawanah Hadir di kantor Desa Miyono
Dalam memberikan Pembinaan Penguatan Kapasitas perangkat Desa Dua kecamatan,Sekar dan Kecamatan Gondang.

Selain Bupati Bojonegoro tampak hadir PLT DPMPD,Faisol Ahmadi SH,camat Gondang Kusnan,camat Sekar Imam cahyono,kepala Desa sekecamatan Sekar dan Gondang,beserta perangkat Desanya

Bupati Bojonegoro,Anna Muawanah ,” Berpesan perangkat Desa adalah mitra kepala Desa jangan sampai perangkat Desa tidak manut jika di suruh kepala Desanya,tahun ini adalah tahun Politik,seorang perangkat Desa boleh Mencalonkan kepala Desa,kepala Desa bisa mencalonkan Bupati,Namun jangan lupa bertugaslah sesuai tupoksinya Masing Masing,agar berjalan seiring,jangan sampai perangkat tidak akur dengan kadesnya sehingga didalam pengerjaan pelaporan pelaporan kalo ada kesalahan sehingga memberikan konsekuensi kepada desa itu sendiri,maka dari itu,perangkat harus patuh kepada kadesnya,camat patuh kepada Bupatinya,dan bupati harus patuh kepada Gebernurny,”tegas Anna Muawanah

Baca Juga:  Terjadi Kontak Tembak Dengan TPN = Tentara Pembebasan Nasional / OPM = Organisasi Papua Merdeka Pimpinan Kalenak Murib di Wilayah ilaga.

Selain itu Camat Sekar Imam Cahyono didalam pidatonya,”Meminta Dukungan kepada Kabag DPMPD Bojonegoro,kususnya kecamatan Sekar dan Gondang,karena Gondang dan Sekar adalah perbatasan kabupaten lain, kami berharap untuk mensuport ,kami dan camat Gondang lanjut untuk tahun 2021,2022, di berbagai sektor bisa terwujud dengan sempurna,
Kami berharap kecamatan Sekar dan Gondang menjadi wajah Bojonegoro bagian Selatan,”terang Imam Cahyono

Baca Juga:  Ucapan Hari Kartini,Tetap Ramai Di Bagikan Via Instagram,Facebook,WhatsApp Dan Media SosialĀ 

Lebih lanjut disampaikan PLT DPMPD,Faisol Ahmadi SH,”Hari ini tanggal 23/02/2019 telah disahkannya RPJMD oleh DPRD Bojonegoro,kami berharap ibu Bapak kepala Desa mendukung atau.mensuport 17 program termasuk proyek fisik infratruktur terutama jalan yang berkaitan dengan akses perekonomian masyarat seperti yang disampaikan Camat Sekar tadi,dan kami sangat mendukung semoga sesuai apa yang diharapkan masyarakat,”tegas PLT DPMPD Faisol Ahmadi SH (aji)

Baca Juga:  Polsek Singaraja Amankan Giat Kebaktian Di Gereja GPIB

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *