Bikin Bangga, 3 Anggota Polri Diwisuda Presiden Erdogan Usai Pendidikan Si Turki

Sabtu, 29 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta |Detikkasus.com -Tiga anggota polri mengikuti pendidikan turkish national police academy (TNPA). Usai mengikuti pendidikan selama 2 tahun, ketiga anggota polri ini pun menjadi bagian dari 87 peserta didik internasional lainnya diwisuda pada rabu, 26 juli 2023.

Kepala bagian penerangan umum divisi humas polri Kombes Nurul Azizah mengatakan, ketiga anggota polri tersebut bernama Ipda Regina Setiawan dari polda kepri, Bripka Hilman Lasmana dari polda jawa barat, Briptu Tiara Nissa Zulbida dari polda jawa timur.

Baca Juga:  Sekda Mohammad Isa Sambut Kedatangan Jemaah Haji di Masjid Agung Sultan Anum.

“Mereka bersama puluhan peserta didik internasional lainnya mengikuti kegiatan capacity building “the first level police chief training and the non thesis master degree” selama 2 tahun di turki,” kata nurul dalam keterangan tertulisnya, jumat 28 juli 2023.

Nurul menuturkan, pada penutupan pendidikan, tiga anggota polri dan puluhan peserta didik internasional lainnya diwisuda langsung oleh presiden turki erdogan.

Baca Juga:  Dian Adiyanti Adriyanto Dilantik Sebagai Pj. Ketua TP PKK Bojonegoro

“Rabu 26 juli 2023 kedutaan besar-RI ankara didampingi oleh atase polri menghadiri kegiatan turkish national police academy (TNPA) graduation Ceremony yang ditutup resmi oleh presiden erdogan,” katanya.

Yang lebih membanggakan, kata nurul, salah satu anggota polri yang mengikuti pendidikan yakni Briptu Tiara berhasil meraih peringkat 5 terbaik.

“Bahkan Briptu Tiara menjadi salah satu perwakilan peserta didik Internasional yang diberikan kesempatan menyampaikan speech dalam bahasa turki di hadapan presiden erdogan dan seluruh tamu undangan yang hadir,” katanya.

Baca Juga:  Pj.Gubernur Harisson Hadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Operasi Aman Cendekia Kapuas 2023 Menjelang Kongres HMI XXXII Dan Munas KOHATI XXV

Lebih lanjut, Nurul menuturkan, seluruh rangkaian kegiatan pendidikan turkish national police academy (TNPA) telah berhasil dilakukan dengan baik dan lancar.

“Selanjutnya ketiga personel Polri akan kembali ke Indonesia pada sabtu 29 agustus mendatang,” katanya.

(Jihandak Belang/Kasi Humas Polres Aceh/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru