Bhabinkamtibmas Tirtasari Kembali Mendata Keberadaan Pengungsi Gunung Agung di Desa Binaannya

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Jumat, 29 September 2017 Pukul 10.00 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Tirtesari Polsek Banjar, jajaran dari Polres Buleleng
Aiptu Ketut Semada melaksanakan Pedataan atau pengecekan keberadaan pengugsi Gunung Agung di Desa Tirtasari

Dalam kegiatan pendataan tersebut Bhabinkamtibmas sampaikan pesan jika ada pengungsi yang ada diwilayahnya agar melaporkannya kepada Bhabinkamtibmas dan perbekel untuk didata jumlah pengungsi yag ada di Wilayah Desa Tirtesari.

Baca Juga:  Program sertifikat Prona Desa mojosari sudah dibagikan | Detik Kasus.

Mendapat kunjungan para pengungsi mengucapkan terima kasih atas sarannya, dan tetap akan berkordinasi dengan Bhabinkamtibmas dan perbekel jika ada pengungsi yang baru datang di Wilayahnya, sampai dengan saat ini pengungsi yang berada di Desa Tritesari sebanyak 7 orang ditampung di rumah warga, yang masih ada hubungan keluarga.

Baca Juga:  SAKSIKAN DAN MERIAHKAN GEBYAR TAHUN BARU 2018

Kegiatan berjalan dengan lancar dan aman.

Baca Juga:  Unit Sabhara Berikan Pengawalan Masyarakata Desa Bondalem Yang Melaksanakan Tirta Yatra

Kapolsek Banjar
Kompol Nyoman Surita,SH.M. ketika dikonfirmasi menjelaskan “Apa yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas adalah untuk mendata jumlah pengungsi yang ada di Wilayah Kecamatan Banjar khususnya Desa Tirtesari untuk memudahkan melakukan pemantauan atau pengawasan dan memudahkan untuk penyaluran bantuan”, demikian penjelasan Kapolsek. (Priya).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *