Bhabinkamtibmas Sukasada Monitor Pendataan dan Pembagian KKS dan PKH

Rabu, 28 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka mendukung dan mengamankan serta memantau program Pemerintah dalam rangka mengentaskan kemiskinan dan menjadikan warga masyarakat PKH ( Program Keluarga Harapan) dimana menjadikan warga masyarakat lebih sejahtera, Bhabinkamtibmas Kelurahan Sukasada jajaran Polres Buleleng Aiptu Made Wijana melaksanakan pengawasan dan memonitor pelaksanaan pembagian Buku Tabungan dan KKS ( Kartu Keluarga Sejahtera ) diberikan kepada warga masyarakat yang terdaftar sebagai PKH / Program Keluraga harapan.

Baca Juga:  Kanit Binmas Melaksanakan Tatap Muka Dengan Anggota Satpam PT Cendana Indopearls.

Wastor dilaksanakan pada hari Selasa tanggal 27 Februari 2018 pukul 09.00 wita bertempat di Monumen Tri Yuda Sakti di Lingkungan Bantangbanua Kelurahan dan Kecamatan Sukasada. Dalam kegiatan tersebut dilaksanakan pengisian blanko data KKS warga masyarakat yang terdaftar sebagai Program Keluarga Harapan yang akan  penerima Buku Tabungan dan KKS / Kartu Kaluarga Sejahtera, dimana harapannya nanti dengan adanya program tersebut dapat meningkatkan taraf hidup warga masyarakat khususnya warga masyarakat yang tergolong miskin. Adapun warga masyarakat Kecamatan Sukasada yang menerima buku tabungan dan KKS tersebar di lima desa antara Desa Silangjana sebanyak 50 orang, Desa Pengadungan sebanyak 4 orang, Desa Pegayaman sebanyak 153 orang, Desa Gitgit 4 orang dan Desa Ambengan sebanyak 43 orang. Giat tersebut diselenggarakan oleh BRI Cabang Singaraja bersama Dinas Sosial Kabupaten Buleleng sebagai pendamping Program Keluarga Harapan.

Baca Juga:  Guna Menjaga Kelestarian Lingkungan, DLH Lumajang Lakukan Sosialisasi Kebijakan Lingkungan.

Kapolsek Sukasada Kompol Gede Juli, S.IP saat diminta konfirmasi menjelaskan  “Bhabinkamtibmas dalam setiap kegiatan, kunjungannya untuk selalu menyampaikan pesan pesan kantibmas serta menjalin kemitraan menciptakan kamtibmas yang kondusif”, ucapnya.(EK)

Baca Juga:  Pemancangan Tiang Pertama Pembangunan Gedung IGD dan Rawat Inap Rumah Sakit Bhayangkara Pontianak

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB