Bhabinkamtibmas Pucaksari Hadiri Kegiatan Bintek dan Simulasi Perekapan Pemungutan Suara Pilgub Bali 2018

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasua.com – Bhabinkamtibmas Desa Pucaksari Polsek Busungbiu Polres Buleleng melaksanakan kegiatan Bintek KPPS dan Simulasi Perekapan Pemungutan Suara Pilgub Bali 2018, yang berlangsung di aula kantor Perbekel Desa Pucaksari, Minggu (17/06/2018)

Baca Juga:  Detik Kasus Bondowoso | Edarkan Pil Koplo "M. Afandi" Warga Desa Sumber Kemuning Di Ciduk Polisi.

Kegiatan bintek diberikan oleh Desak Putu Oka Kartika Dewi, S.Pd.,selaku Ketua PPS yang diikuti oleh 39 orang anggota KPPS Desa Pucaksari.

Baca Juga:  Tim SK4 Lakukan Sidak Kedalam Pasar Batusangkar

Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan- pesan Kamtibmas dan mengajak seluruh anggota KPPS yang hadir untuk menyimak dan memahami apa yang disampaikan, sehingga dalam tahapan pemungutan dan penghitungan suara Pilkada maupun Pemilu nanti tidak menemui kendala.

Baca Juga:  Untuk Keamanan dan Kelancaran Bhabinkamtibmas Giri Emas Laksnakan Pengaturan Arus Lalu Lintas

“Simak dengan baik apa yang disampaikan oleh Pembina dan tanyakan apa yang belum dimengerti ataupun dipahami,”ucap Warta.(Ryu)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *