Bhabinkamtibmas Menyambangi Warganya Cegah Merambahnya Narkoba Kepelosok Desa

Rabu, 20 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali- Polres Buleleng, detikkasus.com – Untuk mencegah merambahnya narkoba, hari Rabu tanggal 20 September 2017 pukul 09.30 wita, Bhabinkamtibmas Desa Sawan Polsek Sawan Jajaran dari Polres Buleleng, Aiptu I Made Witastra menyambangi warganya Made Gunawan yang berada dirumahnya di Dusun Desa, Desa Sawan, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng.

Baca Juga:  Kanit Binmas Polsek Sawan Terima Kunjungan Waka Polres Buleleng

Dalam kunjungannya Bhabinkamtibmas memberikan Pesan pesan kamtibmas dan menyampaikan pula untuk selalu menjaga sinergitas antar keluarga dan tetangga bersama sama menjaga situasi kamtibmas agar situasi tetap dalam keadaan kondusif, disamping itu pula Bhabinkamtibmas juga menghimbau agar menjauhi narkoba serta meminta partisipasi warga masyarakat untuk melaporkan kepada Bhabinkamtibmas apabila ada warga masyarakat yang menggunakan memakai maupun mengedarkan barang haram tersebut .

Baca Juga:  Detik Kasus | Si Mokos Hadir Di SDN Wirolegi 3 Disambut Gembira para Siswa.

Kapolsek Sawan AKP I Made Derawi, S.H, saat dikonfirmasi mengatakan bahwa “Saya mengaprisiasi kegiatan Bhabinkamtibmas yang selalu berada di tengah – tengah warga masyarakatnya, untuk memberikan Pesan pesan dan himbauan Kamtibmas sehingga membuat warga masyarakatnya merasa aman dan nyaman”, ujar Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Personil Polsek Seririt Amankan Kegiatan Solat Jumat

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru