Bhabinkamtibmas Liligundi Melaksanakan Turba Pagi Di Depan SMP N 3 Singaraja

Polda Bali – Polres Buleleng detikkasus.com – Untuk Jaga kelancaran arus lalu lintas, hari Kamis tanggal 23 Nopember 2017, pukul 06.30 wita, Bhabinkamtibmas Kelurahan Liligundi Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Putu Supandewi melaksanakan pengaturan arus lalin (Turba Pagi) di Simpang SMP N 3 Singaraja.

Baca Juga:  Pokdar Kamtibmas Restabes Semarang Sebagai Mitra Polisi Aktif Ikut Menjaga Kamtibmas Di kota Semarang

Sebagai Bhabinkamtibmas Kelurahan Liligundi, selalu melaksanakan pengaturan arus lalin (Turba Pagi) guna membantu menyebrangkan masyarakat dan pelajar ataupun pengguna jalan lainnya demi keselamatan bersama.

Baca Juga:  Jual Narkoba kepada Polisi yang Menyamar, Pelaku Ditangkap Resnarkoba Polres Kampar

Dalam pelaksanaan turba pagi Bhabinkamtibmas juga menyempatkan diri untuk memberikan himbauan kepada masyarakat dan pelajar agar mentaati aturan di jalan agar selalu menggunakan helm dan kelengkapan kendaraan lainnya.

Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M., saat ditemui ditempat terpisah mengatakan ”Dengan melakukan Pamturlalin pada pagi hari dan memberikan pelayanan kepada masyarakat serta meningkatkan kinerja anggota terutama pada Pagi hari, demi terwujudnya Kamseltibcar lantas, ucap Kapolsek.

Baca Juga:  Polsek Tejakula Terus Tingkatkan Patroli  Antisipasi Tindak Kriminalitas dan Gangguan Kamtibmas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *