Bhabinkamtibmas Liligundi Himbau Warga Waspada Tindak Kejahatan 

Jumat, 5 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Cara untuk menjalin hubungan yang harmonis, Bhabinkamtibmas rutin melakukan kunjungan dan memberikan himbauan kepada warga masyarakat yang menjadi binaannya.

Seperti yang dilakukan Bhabinkamtibmas Kelurahan Liligundi Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Putu Supandewi Pada hari Kamis, 04/01/18, pukul 11.00 Wita melakukan kunjungan ke salah satu warga bapak Gede Bagiana yang beralamat di jalan Gunung Tambora, Kelurahan Liligundi, Singaraja.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Penyabangan Amankan Kegiatan Seminar Kebangsaan

Dalam kegiatan kunjungannya kali ini, Bhabinkamtibmas berusaha mengajak warga untuk ikut berperan aktif dalam menjaga kemanan dan kelestarian lingkungan tempat tinggal maupun Kelurahannya, sehingga dengan begitu dapat menjadikan kelurahan yang bersih dan aman.

Baca Juga:  Ini yang Dilakukan Polisi di Bojonegoro, Mencegah Tindak Kejahatan Di Tengah Pandemi Covid-19

Selain itu, Bhabinkamtibmas juga mengingatkan warga untuk selalu berhati – hati atau waspada terhadap segala bentuk tindak kejahatan yang bisa terjadi di sekitar kita.

Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M., saat diminta konfirmasinya mengatakan “Sudah seharusnya anggota Bhabinkamtibmas bisa selalu hadir ditengah – tengah warga dalam memantau situasi dan kondisi wilayahnya, sehingga dengan begitu dapat lebih mudah menciptakan hubungan yang baik dalam menjaga dan menjadikan wilayahnya aman dan damai”, kata Kapolsek (TAM)

Baca Juga:  Kasiren Rem 081/DSJ Bacakan Amanat Presiden RI Pada Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-71

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru