Bhabinkamtibmas Kubutambahan Melaksanakan Sambang Desa Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Sabtu, 5 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – pada sabtu tanggal 5 januari 2019 pukul 10.00 wita, Bhabinkamtibmas Kubutambahan Aiptu Gede Adiasa melaksanakan kegiatan sambang Desa lanjut mengunjungi warga masyarakat A.n Komang Merdana alamat di Banjar Dinas Kaje Kangin, Desa Kubutambahan, yang mengalami musibah rumah, dapur dan kamar mandinya ketimpa pohon tumbang yang terjadi pada hari jumat tanggal 4 januari 2019 sekira pukul 17.00 wita, yang mana akibat kejadian tersebut warga A.n Komang Merdana mengalami kerugian material sekitar kurang lebih Rp 15.000.000.- ( lima belas juta rupiah ), dalam kejadian tersebut tidak terdapat korban jiwa.

Baca Juga:  Sat-Gas Yonif 122/TS Berhasil Tangkap 3 WNA Pelaku Penyelundupan BBM Ilegal Dan 2 Sepeda Motor Di Wilayah Batas RI-PNG

Kegiatan tersebut diatas sebagai upaya untuk memberikan dukungan moril kepada warga masyarakat untuk tetap tabah dalam menghadapi cobaan, disamping itu juga kegiatan sambang tersebut juga untuk terjalin komunikasi yang lebih intens, terjalin hubungungan yang lebih harmonis demi terciptanya situasi Kamtibmas yang tetap aman dan kondusif terutama dalam pelaksanaan Pileg dan Pilpres 2019 agar dapat berjalan dengan Damai, Aman dan Sejuk.

Dalam kegiatan Sambang tersebut Bhabinkamtibmas juga sempat berkoordinasi dengan Dinas Badan Penanggulangan Bencana Daerah ( BPBD ) Kabupaten Buleleng A.n Gede Mahendra yang kebetulan hadir dan Bhabinkamtibmas menghimbau kepada BPBD untuk dapat kiranya segera menindak lanjuti kejadian tersebut dengan cara memberikan bantuan secepatnya terutama bantuan untuk segera kiranya warga yang mengalami musibah bisa mendapatkan bantuan perbaikan kerusakan, rumah, kamar mandi dan dapur sehingga warga tidak terganggu saat melaksanakan aktifitas baik itu di rumah, kamar mandi dan dapur mengingat situasi saat ini musim hujan sudah barang tentu tidak dapat melaksanakan kegiatan seperti biasanya dan dari pihak BPBD sangat merespon himbauan dari Bhabinkamtibmas dan akan sesegera mungkin membantu mempasilitasi kejadian tersebut untuk bisa kiranya diberikan bantuan.

Baca Juga:  Warga Buruh Dihimbau Ajak Ikut Peduli Kamtibmas Personil Polsek Sawan Waspadai Kapal Motor Bongkar Muat di PPI Sangsit

Kegiatan berjalan dengan lancar dan aman hingga berakhir pada pukul 11.00 wita.

Baca Juga:  Anggota Polsek Banjar Lancarkan Arus Lalulintas Di Pagi Hari

Saat di konfirmasi AKP Made Mustiada.SH, menyampaikan “Bhabinkamtibmas merupakan mitra masyarakat yang sebagai perpanjangan tangan dari masyarakat baik yang tertimpa musibah maupun yang dalam hal kesuksesan untuk dapat di informasikan kepada pihak terkait demi terciptanya kamtibmas yang aman dan kondusif”,demikian ucap Kapolsek.

Berita Terkait

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 16:11 WIB

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB