Bhabinkamtibmas Kampung Singaraja Sampaikan Himbauan Kamtibmas Saat Bertemu Warga Binaan

Jumat, 1 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga binaanya selalu dilakukan anggota Bhabinkamtibmas Polsek Singaraja guna dapat menjaga keamanan dan ketertiban Masyarakat diwilayah binaanya.

Seperti yang dikakukan Bhabinkamtibmas Kampung Singaraja Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng AIPTU M. Eko Fitriansyah saat bertemu dengan salah satu warga binaanya tadi pagi Senin (28/1/2019).

Baca Juga:  Ketua YARA : Desak Kejagung Dan Kejati Aceh Umumkan Kepada Masyarakat Kasus Dugaan Korupsi Proyek Pengaspalan Jalan Kebun Baru Rp. 8 Milyar Di Langsa

AIPTU M. Eko Fitriansyah menyampaikan pesan kamtibmas seperti selalu waspada terhadap adanya aksi kejahatan, selalu ingat mengunci pintu runah saat berpergian, menjaga kerukunan Masyarakat dan juga selalu membantu kepolisian bilamana melihat adanya hal-hal yang dapat menimbulkan kerawan keamanan khususnya di wilayah kampung Singaraja.

Baca Juga:  Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas Wilayah Hukum Polsek Banjar

Pesan kamtibmas yang disampaikan petugas Bhabinkamtibmas diterima sangat baik oleh warga.

Kapolsek Singaraja KOMPOL A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M., ketika diminta konfirmasinya menyampaikan bahwa “Himbauan-himbauan kamtibmas yang disampaiakan oleh anggota Bhabinkamtibmas kepada warga binaannya adalah bentuk dari penjabaran tugas pokoknya sebagai pembina warga Masyarakat disuatu desa atau kelurahan, dengan tujuan untuk dapat menjalin kedekatan dan juga sekaligus untuk mewujudkan kebersamaan dalam menjaga kemanan dan ketertiban Masyarakat dikelurahan binaannya tersebut”, ujar Kapolsek

Baca Juga:  Prajurit Menbanpur 2 Mar Laksanakan Tradisi Pelepasan Komandan Yang Selesai Laksanakan Tugas

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB