Bhabinkamtibmas Gerokgak Sambang Pekerja Bangunan Sampaikan Himbauan

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – pada hari Senin tanggal 30 Nopember 2017, pukul 11.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Gerokgak, Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aiptu I Ketut Wijanegara melaksanakan sambang pekerja bangunan di desa binaannya.

Baca Juga:  Danramil 0816/18 Sedati Beserta Anggota Memberikan Ucapan Selamat HUT BHAYANGKARA Kepada Kapolsek Sedati dan Seluruh Anggotanya.

Kegiatan sambang desa kali ini Bhabinkamtibmas Aiptu Ketut Wijanegara berdialog langsung dengan pekerja bangunan di Banjar Dinas Batu Agung, Desa Gerokgak, Kec. Gerokgak, Kab. Buleleng.

Dalam sambangnya bhabinkamtibmas menghimbau untuk hati – hati bekerja perhatikan keselamatan kerja untuk menghindari terjadinya kecelakaan kerja. Bhabinkamtibmas juga mengajak warga untuk bersama – sama menjaga lingkungan kerja tetap aman dan kondusif.

Baca Juga:  Bersama KORAMIL 1409-06/ Bajeng Melalukan Perintisan / Jalan Tanin Borongbulo Desa Tangkebajeng

Saat di hubungi terpisah Kapolsek Gerokgak Kompol I Ketut Relo Kusada  menjelaskan” selain sambang kerumah warga bhabinkamtibmas juga menyambangi para pekerja, seperti yang di lakukan Aiptu Ketut Wijanegara selalu memantau kegiatan warganya yang sedang bekerja bangunan di Desa binaanya untuk sampaikan pesan kamtibmas.” Demikian penjelasan Kapolsek (Ryu)

Baca Juga:  Kepala Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Pangkalpinang (LPKA Pangkalpinang), Ismet Sitorus, Memimpin upacara

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *