Bhabinkamtibmas Desa Titab Gandeng Tokoh Masyarakat untuk Memerangi Berita Hoax

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bhabinkamtibmas Desa Titab Polsek Busungbiu Polres Buleleng Aipda Made Pasma melaksanakan kegiatan patroli keliling desa dan sambang dds (door to door system) ke rumah Jro Ketut Sumeden warga desa binaannya di Dusun Baledana, Jumat (2/11 /2018) siang.

Baca Juga:  Satgas II Preventif Ops Bina Karuna Kapuas 2022 Polresta Pontianak, Himbauan dan Sosialisasi Karhutla

Dalam kegiatannya tersebut Aipda Pasma mengajak Jro Ketut Sumeden selaku tokoh masyarakat tersebut, untuk bersama-sama memerangi Berita Hoax dengan menyampaikan kepada warga tentang adanya isu penculikan anak tersebut adalah berita bohong atau Hoax, agar warga masyarakat tidak resah, namun warga tetap diminta kewaspadaannya dengan tetap memberikan pengawasan terhadap putara-putrinya.

Baca Juga:  Hut Bhayangkara ke 75, Polres Tubaba Gelar Baksos ke Purnawirawan

Pasma mengatakan bahwa saat ini marak beredar berita yang tidak jelas sumber dan kebenarannya atau Hoax terutama dimedia-media sosial yang dapat menimbulkan keresahan dimasyarakat.
“Untuk itu kita perlu memberikan pemahaman kepada warga agar lebih bijak dalam menyikapi setiap pemberitaan dan tidak ikut membagikan berita yang belum jelas kebenarannya,” ungkapnya.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Kebon Baru Polsek Utbar Sambangi Obyek Vital

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *