Bhabinkamtibmas Desa Suwug Rutin Laksanakan SamvangDekatkan Diri Dengan Warga Masyarakat

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bhabinkamtibmas Desa Suwug Polsek Sawan Jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Dewa Susila, melaksanakan sambang DDS ( Door to dor sistem ) ke rumah warga masyarakat Wayan Sriyadnyan, yang sehariannya berkerja sebagai petani, hari Sabtu tanggal 16 September 2017 pukul 10.00 wita, bertempat di Dusun Sabi, Desa Suwug, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng.

Baca Juga:  Terkait Laporan Masyarakat Pulau Tinggi Komisi IV DPRD Kampar Adakan Hearing

Kegiatan sambang atau DDS ( Door to dor sistem ) tersebut, Bhabinkamtibmas untuk mendekatkan diri dengan warga masyarakat di Desa binaannya, sehingga mengetahui lebih dekat keadaan warganya, untuk dapat secara bersama sama menjaga kamtibmas di lingkungan Desa binaannya.

Baca Juga:  Polsek Seririt Kembali Turunkan Seluruh Personilnya Amankan Aktifitas Warga Dipagi Hari.

Bhabinkamtibmas juga menyampaikan kepada warga masyarakat, bahwa Pancasila dan NKRI adalah harga mati. Radikalisme, terorisme dan narkoba musuh kita semua maka kita harus tetap bersatu untuk memberantasnya.

Kapolsek Sawan AKP I Made Derawi, S.H, saat dikonfirmasi menyampaikan bahwa “Bhabinkamtibmas wajib rutin mendekatkan diri dengan warga masyarakat, guna untuk selalu bersama-sama meningkatkan keamanan dilingkungan masing masing, dan juga waspada terhadap orang yang tidak dikenal, sehingga terciptanya suasana aman dan nyaman bagi warga masyarakatnya”, ujar Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Polda Jatim dan Polres Mojokerto Belum Mengetahui Gudang Yang Diduga Sebagai Penadah Limbah Tetes Milik Sutris.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *