Bhabinkamtibmas Desa Selat melaksanakan Tatap Muka dan DDS di Banjar Dinas Gunung Sekar. Pop

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com Pada hari Rabu tanggal 10 Oktober 2018 pukul 13.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Selat Polsek Sukasada jajaran Polres Buleleng Aiptu I Gusti Bagus Agung Suryawan melaksanakan Tatap Muka dan DDS di rumah warga yang bernama Made Pondra,Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan pesan kamtibmas,Agar Warga tetap proaktif dalam menjaga keamanan dalam rangka cegah tangkal segala bentuk kejahatan yang sewaktu waktu bisa terjadi di Desa Selat,Adanya Komunikasi yang Komunikatif dengan Polri, Serta ikut mendukung penegakan hukum dan juga mendukung kegiatan Pileg dan Pil Pres tahun 2019 agar berlangsung lancar dan damai.

Baca Juga:  Polsek Busungbiu Gelar Razia Kendaraan Bermotor untuk Menekan Pelanggaran Lalulintas

Saat dikonfirmasi menyampaikan ” dalam kegiatan Kunjungan/DDS Bhabinkamtibmas tersebut, untuk senantiasa menyampaikan pesan – pesan Kamtibmas kepada warga masyarakat, demi menciptakan situasi kondusif dan menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat di Wilayah Hukum Polsek Sukasada, Jajaran Polres Buleleng”,demikian ucap Kapolsek Sukasad Kompol Nyoman Ladung, SH,

Baca Juga:  Jadi Irup di Sekolah Panit 1 Binmas Polsek Gerokgak Sampaikan Pesan Moral Kepada Pelajar

Giat Tatap Muka dan DDS berlangsung sampai pukul 13.30 wita, berjalan lancar dan aman.

Baca Juga:  Ciptakan Situasi Malam Hari Aman, Polsek Singaraja Rutin Adakan Razia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *