Bhabinkamtibmas Desa Sambangan Melaksanakan Kegiatan Sambang ke Tempat Service Elektronik

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Untuk menjaga hubungan yang harmonis dengan warga masyarakatnya, Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang ke tempat service elektronik. Pada hari tabu tanggal 7 pebtuari 2018 pukul 12 00 wita, bertempat  di Dusun Sambangan Desa sambagan kecamatan Sukasada, Bhabinkamtibmas Desa Sambangan Polsek Sukasada Jajaran dari Polres Buleleng Aiptu D. Agus Maruto Aji melaksanakan sambang kepada pemilik service elektronik made juliarta dimana keseharianya mereparasi barang elektronik seperti laptop, HP, TV dan barang elektronik lainnya.

Baca Juga:  Bertemu Warga Bhabinkamtibmas Tukadmungga Wujudkan Desa Binaan Aman

Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kepada pemillik reparasi untuk mencatat nama dan jenis HP yang akan di service dan jika ada indikasi HP tersebut dari hasil tindak pidana agar menyampaikan kepada Bhabinkamtibmas, sehingga nantinya dapat membantu pihak kepolisian dalam mengungkap pelaku pencurian Handphone.

Baca Juga:  Analisa Kecelakaan Lalu Lintas di Jalur Singaraja - Gitgit Polres Buleleng Bersama Tim TAA Polda Bali

Dalam konfirmasinya Kapolsek Sukasada Kompol Gede Juli, S.IP menjelaskan “Upaya Bhabinkamtibmas dalam menciptakan situasi kamtibmas di Desa binaannya melalui Himbauan yang diberikan kepada warga diharapkan mampu menjalin kemitraan dengan warga, sehingga dapat membantu kita dalam mengungkap tindak pidana” ucapnya.(EK)

Baca Juga:  Empat Petinju Tanah Datar Berhasil Lolos Ke Final

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *