Bhabinkamtibmas Desa Panji Anom Kunjungan ke Rumah Tokoh Masyarakat

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka Harkamtibmas untuk mewujudkan Pileg dan Pilpres 2019 yang aman, damai dan sejuk di wilayah Polsek Sukasada Bhabinkamtibmas Desa Panji Anom jajaran Polres Buleleng Aiptu I Putu Nada Putra melaksanakan kegiatan sambang dan DDS bersama dengan Babinsa Sertu Kadek Teges ke rumah keluarga Bapak Gusti Ngurah Anom di Munduk wali Desa Panji Anom hari Senin 17 Desember 2019 pukul 11.30 wita.

Baca Juga:  Kapolsek Sukasada Sampaikan Himbauan Kamtibmas Melalui Siaran On Air Radio Nuansa Giri

Dalam kesempatan kunjungan tersebut bhabinkamtibmas menyampaikan pesan kamtibmas dalam menjaga wilayah desa Panji Anom tetap aman dan kondusif dan ikut mensukseskan Pemilu 2019 tetap aman, damai sejuk dan kondusif .

Baca Juga:  Melaksanakan Pengabsenan Kepada Anggota Polsek Tejakula Yang Hadir Merupakan Tugas Unit Provos

Bhabinkamtibmas juga menyampaikan pesan untuk menolak berita hoax, ujaran kebencian dan sara yang dapat menimbulkan opini negatif di tengah masyarakat sehingga dapat menimbulkan disintregrasi Bangsa. Giat berakhir dengan aman dan lancar.

Kapolsek Sukasada Kompol Nyoman Landung, SH saat dikonfirmasi menjelaskan bahwa “Sudah menjadi kewajiban setiap Bhabinkamtibmas untuk meningkatkan sambang maupun DDS untuk menghimbau warga masyarakat Desa binaanya sehingga terjalin kemitraan yang lebih harmonis guna bersama sama menciptakan situasi kamtibmas yang tetap aman dan kondusif” ucapnya.

Baca Juga:  Padal Pimpin Pengamanan Rute Napak Tilas yang Melewati Wilayah Hukum Polsek Kubutambahan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *