Bhabinkamtibmas Desa Kekeran Kunjungi Rumah Warga Desa Binaan

Bhabinkamtib Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bhabinkamtibmas Desa Kekeran Polsek Busungbiu Polres Buleleng Brigadir Gede Srestha Dharma melaksanakan patroli sambang desa untuk memantau perkembangan situasi dan Kegiatan masyarakat yang ada di desa binaannya, Sabtu (27/10 /2018)

Baca Juga:  Isak Tangis Eva Saat Disambangi Tim Jum'at Barokah

Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H., mengatakan kegiatan patroli keliling hingga kepelosok-pelosok desa binaan dilakukan oleh Bhabinkamtibmas, untuk memberikan pembinaan dan penyuluhan serta menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga binaan untuk menciptakan situasi kamtibmas desa yang aman dan kondusif,” ungkapnya.

Baca Juga:  Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP

Dalam kegiatannya disamping berpatroli keliling Brigadir Gede Srestha juga menyempatkan diri untuk bertatap muka langsung dengan beberaoa orang warga yang untuk menyampaikan himbauan kamtibmas guna menciptakan situasi desa yang aman dan kondusif.

Baca Juga:  Kapolres Kampar bersama Dandim dan Danyon Silaturahmi dengan Warga Desa Terantang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *