Bhabinkamtibmas Desa Kedis Lakukan Pendataan Terhadap Pengungsi Asal Karangasem

Selasa, 10 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka Validasi data pengungsi akibat peningkatan aktivitas Gunung Agung, di Desa binaannya, Bhabinkamtibmas Desa Kedis Polsek Busungbiu Jajaran Polres Buleleng Aiptu Dewa Nyoman Widiastawa, melakukan pengecekan kerumah Ketut Sumerasa di Dusun Kelod Desa Kedis Kecamatan Busungbiu Kabupaten Buleleng, pada hari Senin (9/10 /2017) pkl. 13.30 wita.

Baca Juga:  MATERI APEL DANRAMIL DAN BABINSA KODIM 0821 LUMAJANG DIISI DENGAN KESIAPSIAGAAN TERHADAP BENCANA.

Dalam kesempatan tersebut Aiptu Dewa Nyoman Widiastawa, selaku Bhabinkamtibmas sempat menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan mengajak warga masyarakat agar peka dan perduli dengan situasi yang ada sekarang, “Pendataan kita lakukan terhadap para pengungsi yang ada didesa Kedis ini agar keberadaan mereka jelas dan pada saat diperlukan kita sudah memiliki data yang valid”,ujar Aiptu Dewa Nyoman Widiastawa.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Bila Laksanakan Sambang di Rumah Warga yang Menampung Pengungsi

Dalam kegiatannya Bhabinkamtibmas mencatat dan mendata satu keluarga pengungsi asal Ds. Pering Sari Dsn. Babakan Kec.Selat Karangasem masing-masing : Wayan Putu Artawa, (25), istrinya Kadek Rika Supriyani, (32) thn dan anaknya kembarnya yang bernama Dika Ananda Putra(2,5), dan Diki Ananda Putra (2,5) semuanya dalam keadaan sehat.

Ditempat terpisah Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi, S.H. memerintahkan Bhabinkamtibmasnya untuk selalu memantau dan memonitor segala perkembangan yang ada di desa binaannya.
“Bhabinkamtibmas wajib selalu ada di Desa binaannya dan memonitor segala kegiatan yang ada, termasuk mencari data yang valid terhadap pengungsi, supaya masyarakat maupun para pengungsi agar mereka merasa aman dan nyaman dalam melakukan aktifitasnya sehari hari”, ungkap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Upacara Ngapat, Kapolsek Kubutambahan Himbau Pedagang Nasi Babi Guling Mulai Besok Tidak Menjual Babi Guling

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB