Bhabinkamtibmas Desa Bulian Melaksanakan Pengamanan Piodalan di Pura Dalem Desa Bulian

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif pada perayaan Galungan, pada hari rabu tanggal 26 desember 2018, pukul 09.20 wita, Bhabinkamtibmas Desa Bulian Aiptu I Made Angkat melaksanakan Pengamanan Upacara Agama Piodalan di Pura Dalem Desa Bulian.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Mengening Melaksanakan Kegiatan Kunjungan ke Warga Masyarakat

Dalam kegiatan pengamanan Upacara Agama / Piodalan di Pura Dalem Desa Bulian Bhabinatibmas Desa Bulian ini untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan gangguan lainnya serta melakukan pengaturan arus lalulintas untuk mencegah kemacetan lalulintas.

Baca Juga:  Bhabin Banyusri Kunjungi Warga Sampaikan Pesan Pesan Kamtibmas

Kegiatan pengamanan Upacara Agama dapat berjalan dengan aman dan lancar.

Kapolsek Kubutambahan AKP Made Mustiada.SH, saat di konfirmasi menyampaikan “Pengamanan Upacara Piodalan di Pura Dalem Desa Bulian yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas Desa Bulian tersebut untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat agar dapat mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan gangguan lainnya”,demikian ucap Kapolsek.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Tembok Melaksanakan Sambang dan Berikan Pesan Kamtibmas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *