Bhabinkamtibmas Desa Bontihing Sambangi Warga Binaan Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Undang – Undan KDRT

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Polsek Kubutambahan hari ini Jumat tanggal 15 September 2017, pukul 13.10 wita, Bhabinkamtibmas Desa Bontihing, Polsek Kubutambahan jajaran Polres Buleleng Aiptu Gede Sumarmen melaksanakan kegiatan Sambang kerumah warga A.n Gede Rianta di semanggung Dusun Rendetin Desa Bontihing.

Baca Juga:  Detik Kasus | 2 Oknum Pimpinan KPK Disidik, Polisi Periksa 6 Orang.

Dalam kegiatan Sambang tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan Pesan Kamtibmas tentang bersama – sama menjaga Kamtibmas di Wilayah Desa Bontihing dan juga menghimbau kepada warga agar tidak mlakukan kekerasan dalam rumah tangga ( KDRT ) karena dapat di Pidanakan baik kepada istri, anak dan keluarga dekat lainnya dan himbauan tersebut dapat diterima dengan baik oleh Warga Masyatakat.

Baca Juga:  DEMO LANJUTAN FSPMI TUNTUT JANJI KE PT INDOMARCO PRISMATAMA, 2 KARYAWAN LAGI DI PHK SEPIHAK

Kapolsek Kubutambahan AKP I Komang Sura Maryantika.SH di konfirmasi menyampaikan “Sambang Bhabinkamtibmas ke Rumah Warga agar jangan pernah bosan untuk menyampaikan pesan Kamtibmas dan himbauan – himbauan yang menyangkut keamanan lingkungan agar Situasi tetap aman dan kondusif”, ucap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmaa Liligundi Dekat Dengan Masyarakat Untuk Ciptakan Keamanan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *