Bhabinkamtibmas Desa Bondalem Bersama Kasatgas Linmas Pantau Situasi Kamtibmas Pasca Pelaksanaan Pilkel

Kamis, 28 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Sebagai Bentuk kedekatan dengan Kasatgas Linmas dan anggotanya serta dalam rangka melaksanakan Wastor dan pengamanan terkait dengan situasi kamtibmas sehabis pencoblosan Pemilihan Kepala Desa, pada hari Rabu tanggal 27 September 2017. Pukul 20.30 Wita. Bhabinkamtibmas Desa Bondalem Polsek Tejakula jajaran dari Polres Buleleng Brigadir Rudi melaksanakan kegiatan pengamanan kotak suara bersama 4 anggota Linmas bertempat di Kantor Desa Bondalem.

Baca Juga:  Selain Bantu Mebel, Warga Sukosari Ponorogo Berikan Hiburan Kebo Ndhanu Bagi Korban Longsor.

Pada kesempatan yang baik tersebut Bhabinkamtibmas Desa Bondalem tidak lupa menyampaikan pesan kamtibmas dan berkordinasi masalah keamanan kamtibmas sehabis pencoblosan pemilihan Kepala Desa Bondalem agar situasi tetap aman dan terkendali dan segera berkordinasi apabila ada hal hal yang tidak diinginkan sehingga setiap permasalan dapat cepat terselesaikan.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Julah berikan Pesan Kamtibmas Kepada Warga Yang Sedang Ngumpul

Kasatgaa Linmas dan anggotanya sangat mengapresiasi kegiatan tersebut dan berharap bisa terjalin terus kejasama yang baik, sehingga hubungan kemitraan antara Kepolisian dan masyarakat bisa terjalin dengan baik dan akan siapa dan selalu berkordinasi apabila ada hal hal yang mencurigakan, kegiatan tersebut berjalan dalam keadaan aman dan penuh kekeluargaan.

Baca Juga:  Rozikin Subastian BD Senam Sehat Bersama Warga Tambak Lorok Semarang

Saat dikonfirmasi diruangannya Kapolsek Tejakula AKP I Wayan Sartika, SH menjelaskan “Kegiatan tersebut merupakan bentuk kedekatan Bhabinkamtibmas kepada Linmas sehingga terjalin kerjasama yang baik sehingga tercipta situasi aman dan kondusif di Desanya sehabis pencoblosan pemilihan Kepala Desa”, ucapnya singkat. (Priya).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru