Bhabinkamtibmas Desa Banyupoh Sambangi Rumah Toko di Wilayahnya

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Jumat Tanggal 6 Oktober 2017, Pukul 10.00 wita, Bhabinkamtibmas Banyupoh Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Ketut Sukirta sambang ke sebuah Ruko milik warga.

Baca Juga:  Berita Terkini | RS "MS" Situbondo Tempuh Jalur Kekeluargaan Terkait Polemik.

Bhabinkamtibmas Banyupoh memberikan pembinaan dan penyuluhan kepada pemilik Ruko. Disamping melayani pembelian masyarakat agar selalu waspada dan bisa mengawasi sepeda motor yang parkir di depan toko untuk menghindari tindakan kejahatan Curranmor di depan toko.

Baca Juga:  Sertijab Danrem 074/WRT , Pangkat dan jabatan adalah amanah Pesan Pangdam IV/Diponegoro

Tanggapan positif dan berterimakasih kepada Bhabinkamtibmasnya yang mau memberikan penyuluhan kepada pemilik toko.

Saat dihubungi terpisah Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada memberikan konfirmasi “Bhabinkamtibmas Wajib hadir ditengah masyarakat di desa binaan guna memberikan rasa aman dan nyaman disamping memberikan pembinaan dan penyuluhan kepada masyarakat”, demikian penjelasan Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Telaga Himbau Warga Agar Bersedia Menampung Saudaranya Yang Mengungsi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *