Bhabinkamtibmas Bersama Pecalang Desa Kedis Bersinergi Anankan Upacara Pengabenan

Polda Bali – Polres Buleleng, Bhabinkamtibmas Desa Kedis Polsek Busungbiu Polres Buleleng Aiptu Dewa Nyoman Widiastawa melaksanakan pengamanan upacara Pengabenan jenazah warga desa binaan, Selasa (16/10 /2018)

Bersinergi dengan anggota Pecalang Desa Kedis, Bhabinkamtibmas Desa Kedis Polsek Busungbiu Polres Buleleng Aiptu Dewa Nyoman Widiastawa melaksanakan pengamanan kegiatan upacara pengabenan Mangku Ni Ketut Kecap warga Dusun Kelod Desa Kedis.

Baca Juga:  Sejumlah Kapolsek Di Bojonegoro Masuk Gerbong Mutasi, Ini Daftarnya

Pengaman dilakukan oleh Bhabinkamtibmas dan Pecalang disekitar rumah duka.

Baca Juga:  Kunjungi Rumah Kadek Sukadana Bhabinkamtibmas Sampaikan Himbauan Kamtibmas

“guna mencegah terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, disamping pengamanan kami bersana Pecalang juga melakukan pengaturan arus lalulintas,” kata Aiptu Dewa Nyoman Widiastawa.

Baca Juga:  Itwasda Polda Kalbar Gelar Audit Kinerja Tahap I di Polres Sekadau

Tidak jarang Bhabinkamtibmas dan anggota pecalang ikut mengarahkan warga untuk memarkir kendaraannya ditempat yang telah disediakan agar tidak menggagu jalannya kegiatan dan arus lalulintas.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *