Bhabin Sambang Untuk Berikan Himbauan Di Desa Binaan

Minggu, 18 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali, Polres Buleleng, detikkasus.com – Pada hari Minggu tanggal 18 Nopember 2018, pukul 09.30 wita, Bhabinkamtibmas Sumberkima Polsek Gerokgak Polres Buleleng Aiptu Nyoman Tentram melaksanakan sambang ke warga binaannya.

Dalam pelaksanaan Kegiatan disampaikan pesan pesan kamtibmas diantaranya atensi maraknya kasus curat , Curas dan Curanmor menghimbau warga agar selalu waspada dan memastikan pada saat malam hari tokonya benar benar terkunci dan di gembok luar dalam dan jika meninggakan rumah untuk pengawasan jangan lupa titip sama tetangga, lebih lanjut bhabin menghimbau jaga situasi yang aman damai dan kondusif jelang Pilpres dan Pileg 2019.

Baca Juga:  Personil Polsek Kubutambahan Melaksanakan Penjagaan di Pos Pantau Oprasi Natal dan Tahun Baru 2019 Air Sanih

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, menjelaskan “Bhabinkamtibmas rutin melaksanakan sambang guna mengetahui informasi dan keluhan Warga Binaannya sehingga dapat dicari solusinya dan Juga merupakan salah satu bentuk pelayanan kepada masyarakat,guna menciptakan keamanan dan kenyamanan, dan menyampaikan informasi kepada Masyarakat”, kata Kapolsek.

Baca Juga:  Pura Pulaki Menjadi Atensi Untuk Pengaman

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB