Bhabin Desa Ularan Kembali Sambangi Warga Desa Binaanya

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Tanpa mengenal waktu, setiap hari terus sambangi Warganya, pada hari Selasa tanggal 29 Agustus 2017 jam 10.30 wita Bhabin Desa Ularan Polsek Seririt Jajaran Polres Buleleng Aiptu Nym Saraedi menyambangi salah satu Warga Binaanya An. Komang Suarjaya di Dsn Yadnya Kerti yang keseharianya bekerja sebagai Wiraswasta.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Silangjana Sosialisasikan Tertib Berlalu lintas Melalui Kunjungan Warga

Dalam Sambangnya tersebut Bhabin menyampaikan pesan pesan Kamtibmas terkait dengan perkembangan situasi saat ini agar warganya turut serta berpartisipasi untuk menjaga keamanan Desanya, yang diawali dari menjaga keamanan di lingkungan rumahnya masing masing. apabila melihat hal hal yang mencurigakan agar segera menginforsikannya kepada Aparat Desa setempat.

Baca Juga:  Personil Lantas Laksanakan Pam Jalur Wujudkan Pelayanan Pada Masyarakat

Dalam konfirmasinya, Kapolsek Seririt Kompol Loduwyk Tapilaha, S.I.K menjelaskan, “Seorang Bhabin harus selalu melekat berada ditengah tengah Warganya sehingga sekecil apapun Informasi yang terjadi di Desa Binaanya bhabin wajib untuk mengetahuinya, sehingga Bhabin bisa mengambil langkah langkah untuk melaksanakan tugas dan sebagai bahan laporan kepada Pimpinannya”, Ujar Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  PPTK PUPR Kota Langsa, Temui Wartawan Lakukan Klarifikasi, Terkait Pemberitaan Proyek Pembangunan Trotoar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *