Bersama Jajaran Kodim 0821, Dinas Pertanian Lumajang Lakukan Monitoring Pembibitan Kopi Arabika.

Rabu, 24 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Provinsi Jatim – Kabupaten Lumajang, Dinas Pertanian (Bidang Perkebunan) Kabupaten Lumajang, Bersama Koramil 0821/04 lakukan monitoring pembibitan kopi arabika, di kelompok tani Harapan Jaya, Desa. Sombo, Kecamatan. Gucialit, Lumajang Jawa Timur, selasa (22/01/2018)

sebanyak 100.000 (seratus ribu) bibit kopi yang akan di tanam di lahan seluas 100 ha, di wilayah Desa. Sombo dan desa-desa sekitarnya di wilayah Kecamatan Gucialit, Kabupaten. Lumajang.

Menurut Danramil 0821/04 Gucialit Kapten Kav Sujarno mengatakan, Kegiatan yang dilaksanakan ini merupakan upaya pemerintah dalam meningkatkan taraf hidup masyarakat dibidang perkebunan, sebagai Danramil tentunya harus pro aktif dalam kegiatan yang ada di wilayah nya guna mendukung program pemerintah dalam berbagai bidang, ungkapnya.

Baca Juga:  Satu Rombongan Jebur Sungai Lodagung Desa Kembangarum Kecamatan Lodoyo Kabupaten Blitar - Propinsi Jawa Timur.

Upaya ini juga merupakan sarana untuk meningkatkan komunikasi kepada masyarakat dari berbagai elemen guna lebih mendekatkan diri kepada warga sehingga dapat mengetahui secara langsung kendala yang dihadapi dan dapat membantu mengupayakannya,” ungkap Danramil

Sementara PLt Kepala Bidang (Kabid) Perkebunan Budi Santoso SP mengatakan,”Kopi merupakan komoditas yang cukup penting karena memiliki nilai ekonomi yang relatif tinggi di dunia, selain itu tanaman kopi ini merupakan salah satu komoditas unggulan yang berkembang di beberapa daerah di Indonesia terutama di Lumajang, tepatnya di kaki gunung Semeru dan Lemongan, lanjutnya

Baca Juga:  Di Temukan Sosok Janin Bayi Lengkap Dengan Karpet Dan Kain Kafan

Budidaya Tanaman Kopi Arabika di Lumajang semakin banyak karena tanaman kopi arabika ini memiliki nilai ekonomi tinggi dengan varietas kopi lainnya.
Dari hal tersebut perlu dilakukan upaya untuk memilih jenis kopi yang memiliki nilai ekonomis dan rasa yang relatif baik serta tahan terhadap penyakit khususnya Tanaman kopi.

Masih menurutnya, Upaya merebut peluang pasar kopi meliputi pengembangan tanaman kopi Arabika melalui peremajaan, peremajaan dan rehabilitasi kopi dari kopi yang tidak tau asal usulnya menjadi kopi Arabika.
Peremajaan adalah bisnis yang tanamannya tidak menguntungkan lagi karena produktivitasnya rendah sehingga perlu diganti dengan yang baru dan bisa menghasilkan dengan produktivitas yang tinggi.

Baca Juga:  Polres Rokan Hulu Gelar Adventure Trail

Pemerintah Kabupaten Lumajang membuat gebrakan baru sesuai dengan wilayahnya dengan Melaunching istilah KOLESEM ( Kopi Lemongan Semeru ) karena sesuai karakteristik tanaman kopi di wilayah lereng Gunung Lemongan dan Gunung Semeru , yang telah di Launching oleh Bupati tanggal 15-12-17 kemarin .
Tujuan melaunching KOLESEM tersebut di atas untuk mengenalkan jati diri kopi Lumajang untuk di akui secara Nasional bahkan sampek Internasional, untuk itu sudah menjadi kewajiban memperbaiki tanaman-tanaman kopi yang kurang produktif,” pungkas Budi Santoso SP. (Riaman).

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru