Bersama Forkopimda Kapolres Gresik Peringati Hardiknas dengan Beasiswa Murid Berprestasi

Kamis, 3 Mei 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Polda Jatim – Polres Gresik – Kapolres Gresik AKBP Wahyu S. Bintoro, SH., SIK., M.Si pagi tadi, Rabu (02/05/2018) sekira pukul 07.00 WIB bersama Forpimda merayakan hari Pendidikan Nasional di halaman kantor Pemerintah Kabupaten Gresik.
Dalam upacara yang dipimpin langsung oleh Bupati Gresik Dr. Ir. H. Sambari Halim Radianto, S.T., M.Si. Kantor Pemkab Gresik.

Baca Juga:  3 Pelaku Narkoba Diringkus Polsek Siak Hulu Disebuah Rumah di Desa Kubang Jaya

Selain diikuti oleh seluruh guru dan murid, Camat, TNI/Polri serta Satpol PP dan PNS dilingkungan Pemkab Gresik juga Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Dinas Pendidikan Kabupaten Gresik yang menyerahkan beasiswa kepada SD, SMP dan SMA kepada 237 siswa serta 104 mahasiswa produktif dan berprestasi.

Dalam amanatnya, Bupati Gresik sebagai wujud perhatian Pemkab Gresik dalam merealisasikan program Gresik Cerdas yang merupakan salah satu program prioritas pemerintah di sektor Pendidikan dengan memberikan beasiswa kepada murid –murid berprestasi.

Baca Juga:  Jalinbar Sedayu Tertutup Longsoran Tebing Dan Robohkan Empat Tiang Listrik, Akses Lalulintas Ditutup

“Saat hardiknas ini kami berharap kepada siswa siswi dan mahasiswa yang menerima beasiswa agar tidak merasa berpuas diri, namun tetap berjuang untuk terus meningkatkan prestasi.

Sementara itu, Kapolres Gresik yang juga hadir dalam upacara tersebut juga berharap agar siswa-siswi meningkatkan prestasi.. Dengan program Gresik cerdas yang digagas Bupati Gresik menjadi peluang besar mengukir prestasi. Karena dengan prestasi yang diukir merupakan tahapan awal untuk mencapai kesuksesan di masa yang akan datang.

Baca Juga:  Dengan Membagikan Brosur Satgas Preemtif Ajak Masyarakat Tertib Lalulintas

“Peningkatan kualitas pendidikan suatu negara merupakan kewajiban negara” ungkap Kapolres Gresik.(Her)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru