Berita Polisi | Polsek Kelam permai Tingkatkan Kamtibmas Kondusif Saat Ujian Nasional.

Rabu, 25 April 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Polda Kalbar Polres Sintang – Pihak Sekolah Selain pelaksanaan UNBK (Ujian Nasional Berbasis Komputer) ternyata masih juga ada sekolah yang melaksanakan UNKP (Ujian Nasional Berbasis Kertas dan Pensil). Disejumlah sekolah di-Kecamatan Kelam Permai Kabupaten Sintang adalah sekolah yang masih menggunakan Kertas dan Pensil untuk ujian Sekolah Menengah Pertama (SMP).

Baca Juga:  KTV Hotel Binaka Diduga Melanggar Aturan Beroperasi Dan Perizinan.

Hari ini (25/04) sejumlah sekolah tersebut melaksanakan UNKP dihari ketiganya dengan Mata Pelajaran yang di Ujiankan yaitu Bahasa Inggris.

Adapun sekolah yang melaksanakan UNKP adalah sebagai berikut SMP Negri 1 Kelam Permai Jumlah Siswa 57 Orang,  SMP Negri 2 Kelam Permai Jumlah Siswa 132 Orang, SMP Negri 3 Kelam  Permai Jumlah Siswa 74 Orang, SMP Negri 5 Kelam Permai Jumlah Siswa 18 Orang, SMP Negri 6 Kelam Permai Jumlah Siswa 15 Orang, SMP Negri 4 Kelam Permai Jumlah Siswa 41 Orang.

Baca Juga:  Presiden dan Kapolri Tinjau Vaksinasi Merdeka di Ponpes dan Tempat Ibadah Se-Indonesia

“Kami Jajaran Polsek Kelam Permai siap untuk mengamankan Ujian Nasional yang diselenggarakan di wilayah hukum Polsek Kelam Permai. Oleh sebab itu, kami siap kerahkan seluruh personil kami demi terciptanya situasi Ujian Nasional yang kondusif dan terkendali serta terjaga kerahasiaannya” jelas IPTU Hariyanto.

Baca Juga:  Kolonel Inf Bangun Nawoko Danrem 083/Bdj mendampingi Pangdam V/Brawijaya saat mengunjungi sekalian silaturahmi ke pondok pesantren Darul Hadits Al-Faqihiyyah

( Alex – Har/Chintya )

Rilis Humas Polres Sintang.

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru