Berikan Rasa Aman dan Nyaman, Unit Sat Samapta Polsek Sintang Kota Kawal Bank

Kamis, 8 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sintang I Detikkasus.com -, Pengawalan merupakan suatu kegiatan preventif yang di lakukan oleh anggota polri untuk menjaga keamanan, keselamatan atas jiwa dan harta benda dari satu tempat ke tempat lain.

Dua orang Personil Polsek Sintang Kota jajaran Polres Sintang Bripka M. Fadillah Hattaqi, dan Briptu Argy Senopati melakukan giat pengawalan May Bank Ke Bank BPD Jalan PKP Mujahidin Kecamatan Sintang Kabupaten Sintang Kalimantan Barat, Kamis (08/06/2023) pukul 09.00 wib.

Baca Juga:  Tinjau Komoditi Bansos, Kadinsos P3A Tuban Minta Agen dan KPM Melapor Jika Ada Temuan

Personil Polsek Sintang Kota dalam melakukan pengawalan dilengkapi dengan surat perintah dan senjata sebagai Standar Operasional Prosedur (SOP) dalam pengawalan dengan objek orang dan uang, tidak hanya itu sebelum melaksanakan Pengawalan terlebih dahulu diberikan APP kepada Personil agar dalam pelaksanaan Pengawalan harus tetap melekat selalu waspada terhadap situasi sekitar baik pada saat hendak berangkat, di perjalanan dan sampainya di tempat yang dituju.

Baca Juga:  Melaksanakan Patroli Antisipasi Tindak Kriminalitas dan Gangguan Kamtibmas Dengan Menyambangi SPBU

Dihubungi via sambungan telephone seluler Kapolsek Sintang Kota IPDA Aditya Jaya Laksana Maulana. S.Tr,K. MAP,
mengatakan,”Kegiatan pengawalan ini rutin dilakukan anggota unit Sabhara Polsek Sintang Kota, bila mana ada permintan dari pihak bank tersebut, tujuan dari pengawalan adalah untuk mencegah dan menangkal segala bentuk tindakan kejahatan yang di tujukan kepada orang atau barang berharga yang menjadi objek pengawalan Polsek Sintang Kota, sehingga tercipta situasi kamtibmas yang aman, Ucap kapolsek.

Baca Juga:  Strong Poin Rawan Laka Antisipasi Pelanggaran Dan Kecelakaan

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polsek Sintang Kota

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB