Berambisi Kuasai Harta Orang Tua, Seorang Anak Bertindak Anarkis

Jumat, 2 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com – Propinsi Riau- Kabupaten Kampar- Kamis (01/02) sekira pukul 21.00 wib sampai dengan pukul 00.15 Wib telah dilaksanakan problem solving permasalahan antara Samsir orang tua kandung, dengan Marlis anak kandung, warga desa Parit Baru, Kecamatan Tambang, yang telah menimbulkan perbuatan pidana.
Pemicu permasalahan yaitu Marlis yang semula pada tahun 2000 menumpang dan membangun sebuah toko kecil yang digunakan untuk membuka usaha bengkel di atas tanah Samsir sang ayah. Namun di dalam perjalanannya sang anak tidak mau menuruti perintah orang tua, Marlis berkeinginan untuk menguasai harta sang orang tua.
Akibat perbuatan tersebut Marlis sering kali melakukan pengrusakan serta kekerasan fisik kepada sang ibu. Selanjutnya pada hari kamis (01/02) pagi sekitar pukul 8.00 WIB Marlis merusak warung sembako milik ibunya, serta sempat mau melakukan pemukulan dengan menggunakan martil yang terbuat dari besi ke arah ibu nya, namun sempat dihadang oleh Ayahnya, sehingga mengenai lengan Samsir.

Baca Juga:  Polres Bojonegoro Bantu Pencarian Korban Perahu Tenggelam

Akibat kejadian tersebut Samsir melaporkan ke brigadir Heri selaku Bhabinkamtibmas, selanjutnya dilakukan musyawarah untuk mendapatkan mufakat, dan disepakati Marlis bersedia meninggalkan tanah yang ditumpangi sesuai permintaan orang tua, dan Marlis telah mengakui salah atas perbuatannya dan meminta maaf kepada kedua orang tuanya. (Arifin/rbs)

Baca Juga:  Klarifikasi diduga Ada Main Mata Alias "Kongkalikong" serta Atas Issu Kakon Berikan Uang Pengamanan

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB