Bawaslu Investigasi Akun Facebook Milik “Iwan Kogualino”

Jumat, 5 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | KENDARI – Dugaan pelanggaran berkampanye di Media Sosial (Medsos) Facebook (FB) yang dilakukan oleh seorang oknum Aparatur Sipil Negara (ASN). Dan langsung direspon cepat oleh Badan Pengawas Pemilu Umum (Bawaslu) Kabupaten Muna Barat (Mubar) Sulawesi Tenggara (Sultra).


Dimana diketahui milik akun FB Iwan Kogualino adalah merupakan salah seorang PNS guru SMA yang berada di Mubar.

Bawaslu Mubar langsung Meng-Investigasi akun FB Iwan Kogualino tersebut.

Menurutnya berita di media itu merupakan informasi awal untuk melakukan investigasi supaya dapat diketahui secara langsung kebenarannya, guna untuk keterpenuhan syarat secara formil dan materi sebuah temuan. Namun jika terpenuhi dari persyaratan dimaksud, maka kami akan segera mengadakan pleno bersama Bawaslu. Entah seperti apa hasil dan keputusannya kita umumkan ke publik secara transparan.” Ungkap Wa ode Muniati Rigato, anggota Bawaslu Mubar, Bidang Koordinator Divisi (Kordiv) Pengawasan dan Hubungan antar Lembaga Bawaslu Mubar. Jumat (5/4)

Baca Juga:  Peduli Masyarakat Perbatasan Satgas Yonif 725 Woroagi Buka Pasar RB Geratis.

“Kami juga bersyukur adanya informasi dari media tersebut selanjutnya kami dalami atau investigasi. Jadi mau dibilang laporan hingga saat ini belum ada yang melaporkan untuk melengkapi keterpenuhan dari syarat tersebut namun kami tindak lanjuti pada umumnya, “iya kita melakukan investigasi,” Ujar Muniati kepada Wartawan Detikkasus.com

Baca Juga:  Abdul Kahar Kades Liano Kecamatan Mataoleo Kab Bombana Beserta staf Mengucapkan Selamat Hari Air Sedunia 22 Maret 2019.

Dimana jauh sebelumnya kami juga sudah bersurat dan seringkali mengadakan himbauan seperti apa yang tidak bisa dilakukan oleh ASN.
Selain itu juga sering mengirimkan himbauan-himbauan di tiap-tiap instansi, serta sosialisasi dengan ASN yang disaksikan langsung oleh Sekda Mubar,” Tegas Muniati Riago

Baca Juga:  Lakukan Razia Malam Perketat Pemeriksaan Terhadap Komponen Kendaraan Cegah Laka Lantas

Dimana diketahui kronologis kejadiannya oknum ASN tersebut mengapload dan memperkenalkan beberapa Calon Legislatif (Caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) diantaranya adalah Musliadi dan Muh Abas dari partai Nasdem dapil II (Lawa Raya) Mubar dan Caleg DPRD Provinsi Sultra yakni Laode Tariala dari Partai Nasdem dapil III (Mubar, Muna dan Buton Utara) di Facebook. Pada tanggal 29 Maret 2019 belum lama ini.

Edi

Berita Terkait

Permohonan Bantuan Rehab Rumah Janda Miskin, Yang Telah Di Ajukan Oleh Baitul Mal Pemko Langsa.
Terkait ADD Desa Gampong Alue Canang, Dugaan Mark-Up Ajang Korupsi, Di Masa Pejabat Geuchik Berinisial “RJL” Penggunaan Fiktif
Kapolres Aceh Tamiang Jamin Kondusifitas Keamanan Jelang Hari Pemilihan
Apel Pergeseran Pasukan, 9.164 Personil Gabungan Amankan TPS Di Pil-Kada 2024
Diduga Marak Tambang Ilegal, Di Tanah Karo Kecamatan Merek, Tepatnya Di Desa Negara Dan Desa Mulia Rakyat.
Laporan, Dugaan Korupsi, Di Kejari Terkesan Hanya Jalan Di Tempat Saja
Dinas Tenaga Kerja Mengadakan Kegiatan Pelatihan, Satu Renja Silpa
Kodim 0813 Bojonegoro Gelar Cangkruk Bareng Awak Media

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 18:11 WIB

Permohonan Bantuan Rehab Rumah Janda Miskin, Yang Telah Di Ajukan Oleh Baitul Mal Pemko Langsa.

Selasa, 26 November 2024 - 18:09 WIB

Terkait ADD Desa Gampong Alue Canang, Dugaan Mark-Up Ajang Korupsi, Di Masa Pejabat Geuchik Berinisial “RJL” Penggunaan Fiktif

Selasa, 26 November 2024 - 18:08 WIB

Apel Pergeseran Pasukan, 9.164 Personil Gabungan Amankan TPS Di Pil-Kada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 18:07 WIB

Diduga Marak Tambang Ilegal, Di Tanah Karo Kecamatan Merek, Tepatnya Di Desa Negara Dan Desa Mulia Rakyat.

Selasa, 26 November 2024 - 18:06 WIB

Laporan, Dugaan Korupsi, Di Kejari Terkesan Hanya Jalan Di Tempat Saja

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB