Bandit Curanmor Alhasil di Ringkus Polsek Ngunut

Sabtu, 5 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jejakkasus.info | Tulungagung – Kepolisian Sektor (Polsek) Ngunut, Kabupaten Tulungagung berhasil membekuk pemuda berinisial FR (24). Pemuda warga Desa Selorejo Kec.Ngunut Kab. T.agung, ini diamankan lantaran diduga menjadi pelaku pencurian sepeda motor yang dilakukab pada 28 Desember 2018.

Kanit Reskrim Polsek Ngunut, Iptu Hery Poerwanto . SH, menjelaskan, penangkapan terhadap pelaku berdasarkan pengaduan yang dilakukan oleh korban bernama Ilyas Dian Nabawi (22), warga Desa,Selorejo, Kecamatan, Ngunut, Korban yang masih berstatus mahasiswa ini mengaku kepada petugas bahwa sepeda motor miliknya telah mendadak raib tempatnya di pinggir jalan, persisnya depan masjid Baitul Mabub masuk Ds. Selorejo Kec. Ngunut,

Baca Juga:  Pastikan Situasi Kondusif dan Aman Menyambut Tahun Baru 2019 Kapolres Buleleng Terjun Langsung Berpatroli.

Peristiwa itu bermula, lebih lanjut IPTU Hey Poerwanto, menjelaskan, pelapor memarkhir sepeda motor Honda Tiger Nopol. AG 2238 RBT di tepi jalan di depan masjid, karena melaksanakan sholat Jumat.

Baca Juga:  Semalam, Kapolda Jatim dan Gubernur Pukul Bedug Tanda Dimulainya Takbir | Reporter - Arifin.

“ Korban hendak pulang terkejut setelah melihat sepeda motornya sudah tidak ada. Kemudian korban juga mencari di sekitar masjid namun kendaraanya tetap tidak ketemu, selanjutnya atas kejadian tersebut pelapor ke polsek Ngunut untuk melaporkan kejadian tersebut untuk di tindak lanjuti,” ungkapnya, Jumat ( 04/1/19).

Baca Juga:  Diduga akibat Putung rokok Bakar Gudang Kain di Bergas Kab.Semarang

Atas perbuatan pelaku, pihaknya menambahkan korban mengalami kerugian sebesar Rp 18 juta. Dan, pelaku akan dijerat dengan pasal 363 KUHP.

“ Saat ini, pelaku sudah kami serahkan ke Polres Tulungagung, untuk proses lebih lanjut,” tegasnya. (Wd)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru